Peran Resiliensi dalam Memediasi Hubungan Antara Persepsi Dukungan Sosial Dosen Pembimbing dengan Prokrastinasi Akademik Selama Mengerjakan Skripsi
DOI:
https://doi.org/10.26740/jptt.v14n1.p1-11Keywords:
persepsi dukungan sosial, resiliensi, prokrastinasi akademikAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran resiliensi dalam memediasi hubungan antara persepsi dukungan sosial dosen pembimbing dengan prokrastinasi akademik selama mengerjakan skripsi. Populasi penelitian ini adalah seluruh mahasiswa FKIP UNS Angkatan 2017 yang sedang mengerjakan skripsi. Sampel yang digunakan berjumlah 172 orang, diambil menggunakan teknik purposive sampling. Pengumpulan data menggunakan kuesioner yang terdiri dari skala prokrastinasi akademik (?=0,848), skala resiliensi (?=0,856), dan skala persepsi dukungan sosial dosen pembimbing (?=0,853). Hasil analisis mediasi menunjukkan adanya hubungan yang signifikan antara persepsi dukungan sosial dosen pembimbing dengan prokrastinasi akademik selama mengerjakan skripsi melalui resiliensi (p<0,05). Mediasi resiliensi menghasilkan estimasi pengaruh yang lebih besar dibandingkan pengaruh langsung (-0,383>-0,361). Peningkatan persepsi dukungan sosial dosen pembimbing mengestimasikan peningkatan resiliensi sebesar 0,67. Selanjutnya, peningkatan resiliensi mengestimasikan penurunan prokrastinasi akademik sebesar 0,57.
References
Aini, W. (2014). Kesulitan-kesulitan mahasiswa PLS FIP UNP dalam menyusun skripsi. Pedagogi: Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 14(2), 13-21. Retrieved from http://ejournal.unp.ac.id/index.php/pedagogi/article/view/4308/3372
Arum, G. (2018). Hubungan optimisme dan self compassion dengan prokrastinasi akademik pada mahasiswa program studi psikologi fakultas kedokteran UNS yang mengerjakan skripsi. (Skripsi, Universitas Sebelas Maret). Digital Library Universitas Sebelas Maret. https://digilib.uns.ac.id/dokumen/detail/59838
Fitriah, Z., Hartati, S., & Kurniawan, K. (2016). Faktor penyebab prokrastinasi akademik penyusunan skripsi pada mahasiswa FIP Unnes angkatan tahun 2009. Indonesian Journal in Guidance & Counseling: Theory & Application, 5(4), 46-51. https://doi.org/10.15294/ijgc.v5i4.1352247-51.
Harmini, S., Widjaja, H., Dimyati, Roebyanto, G., & Winarni, E. (2016). Pemetaan problematika mahasiswa dalam penyelesaian tugas akhir/skripsi pada program studi PGSD FIP UM. (Prosiding). Konstelasi Pendidikan dan Kebudayaan Indonesia di Era Globalisasi, Malang. Retrieved from http://pgsd.fip.um.ac.id/prosiding-seminar-nasional-pgsd-2016/
Hayes, A. (2013). Introduction to mediation, moderation, and conditional process analysis a regression-based approach. The Guildford Press.
Indrianti, N. (2019). Hubungan persepsi dukungan sosial dan resiliensi pada ibu tunggal yang bekerja. (Skripsi, Universitas Negeri Jakarta). Repository Universitas Negeri Jakarta. Retrieved from http://repository.unj.ac.id/3105/
Kesteren, E. (2020, March 12th). Mediation and moderation analysis in JASP. Retrieved from JASP: https://jasp-stats.org/2020/03/12/mediation-and-moderation-analysis-in-jasp/
McCloskey, J., & Scielzo, A. (2012). Finally!: The Development and validation of the academic procrastination scale. Retrieved from https://researchgate.net/publication
Merinda, S. (2015). Perbedaan resiliensi pada pasien diabetes melitus (DM) tipe 2 di Banda Aceh ditinjau dari jenis kelamin. (Skripsi, Universitas Syiah Kuala). Electronic theses and dissertations Universitas Syiah Kuala. Retrieved from https://etd.unsyiah.ac.id/index.php?p=show_detail&id=13204
Mlinac, M., Sheeran, T., Blissmer, B., Lees, F., & Martins, D. (2011). Psychological resilience. In B. Resnick, L. Gwyther, & K. Roberto (Eds.). Resilience in aging: Concepts, research, and outcomes (pp. 67-87). Springer.
Nugroho, Y. (2017). Hubungan antara resiliensi dengan prokrastinasi akademik pada mahasiswa Jurusan Psikologi Universitas Negeri Semarang. (Skripsi, Universitas Negeri Semarang). UNNES Repository. Retrieved from http://lib.unnes.ac.id/30172/
Prasetyo, I. (2018). Pengaruh perceived social support pada prokrastinasi akademik di kalangan mahasiswa penulis skripsi di Universitas Sanata Dharma Yogyakarta. (Skripsi, Universitas Sanata Dharma). Repository Universitas Sanata Dharma. Retrieved from http://repository.usd.ac.id/31515/
Procidano, M., & Heller, K. (1983). Measures of perceived social support from friends and from family: Three validation studies. American Journal of Community Psychology, 11(1), 124. https://doi.org/10.1007/BF00898416
Procidano, M., & Smith, W. (1997). Assessing Perceived Social Support. In G. Pierce, B. Lakey, I. Sarason, & B. Sarason (Eds.). Sourcebook of Social Support and Personality (pp. 93-106). Plenum Press.
Pujartanti, N. (2017). Hubungan persepsi dukungan sosial orangtua dan prokrastinasi akademik pada mahasiswa yang sedang mengerjakan skripsi. (Skripsi, Universitas Sanata Dharma). Repository Universitas Sanata Dharma. Retrieved from https://repository.usd.ac.id/12436/
Raisa, & Ediati, A. (2016). Hubungan antara dukungan sosial dengan resiliensi pada narapidana di Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Wanita Semarang. Jurnal EMPATI, 5(3), 537-542. Retrieved from https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/empati/article/view/15398
Reivich, K., & Shatte, A. (2002). 7 Keys to Finding Inner Strength and Overcoming Life's Hurdles. Rivers Press.
Rokhmatika, L., & Darminto, E. (2013). Hubungan antara persepsi terhadap dukungan sosial teman sebaya dan konsep diri dengan penyesuaian diri di sekolah pada siswa kelas unggulan. Jurnal Mahasiswa Bimbingan dan Konseling, 1(1), 149-157. Retrieved from https://jurnalmahasiswa.unesa.ac.id/index.php/jurnal-bk-unesa/article/view/1940
Sayekti, W., & Sawitri, D. (2018). Hubungan antara dukungan teman sebaya dengan prokrastinasi akademik pada mahasiswa tahun kelima yang sedang mengerjakan skripsi di fakultas ilmu budaya dan fakultas psikologi Universitas Diponegoro. Jurnal EMPATI, 7(1), 412-423. Retrieved from https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/empati/article/view/20259
Taylor, S., Sherman, D., & Kim, H. (2004). Culture and social support: Who seeks it and why? Journal of Personality and Social Psychology, 87(3), 354362. https://doi.org/10.1037/0022-3514.87.3.354
Tuckman, B. (1991). The development and concurrent validity of the procrastination scale. Educational and Psychological Measurement, 51(2), 473480. https://doi.org/10.1177/0013164491512022
Wagnild, G., & Young, H. (1993). Development and psychometric evaluation of the resilience scale. Journal of Nursing Measurement, 1(2), 165178. Retrieved from https://pubmed.ncbi.nlm.nih.gov/7850498/
Wangid, M., & Sudiyanto. (2013). Identifikasi hambatan struktural dan kultural mahasiswa dalam menyelesaikan tugas akhir. Jurnal Penelitian Ilmu Pendidikan, 6(2), 19-28. https://doi.org/10.21831/jpipfip.v6i2.4794
Windiantie, M. (2014). Studi korelasional mengenai hubungan persepsi mahasiswa tentang feedback yang diberikan oleh dosen pembimbing dengan prokrastinasi dalam mengerjakan skripsi pada mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Padjadjaran. (Skripsi, Universitas Padjadjaran). Repository Unpad. Retrieved from http://repository.unpad.ac.id/frontdoor/index/index/docId/28936
Yousof, A., Musa, R., Isa, M., & Arifin, S. (2020). A validation study of Perceived Social Support (PSS) of chronic patients in Antiretroviral clinics. https://doi.org/10.21203/rs.3.rs-112013/v1
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Jurnal Psikologi Teori dan Terapan

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Authors who publish in this journal agree to the following terms:
Copyright in any article is held by the author.
The author grants the journal, publication rights with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
Authors may enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., posting it to an institutional repository or publishing it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in an institutional repository or on their website) prior to and during the submission process, as this can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.

