PENGGUNAAN LEMBAR KERJA BERORIENTASI PENDEKATAN KETERAMPILAN PROSES UNTUK MELATIHKAN KETERAMPILAN PROSES SAINS SISWA SMP

Authors

  • Elok Sudibyo Jurusan IPA, Universitas Negeri Surabaya
  • Tutut Nurita Jurusan IPA, Universitas Negeri Surabaya
  • An Nuril Maulida Fauziah Jurusan IPA, Universitas Negeri Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.26740/jppipa.v3n1.p21-26

Keywords:

lembar kerja siswa, keterampilan proses sains

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan keterampilan proses sains siswa SMP setelah menggunakan lembar kerja berorientasi pendekatan proses sains. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif yaitu penelitian yang mendeskripsikan hasil keterampilan proses sains yang dilatihkan pada siswa SMP Al Falah Ketintang Surabaya dan siswa SMP Al Falah Deltasari Sidoarjo dengan menggunakan Lembar Kerja yang berorientasi pendekatan keterampilan proses. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keterampilan proses sains siswa mengalami peningkatan setelah menggunakan Lembar Kerja yang berorientasi pendekatan keterampilan proses.

Kata Kunci : lembar kerja siswa, keterampilan proses sains

References

Devi, Poppy Kamilia D. 2010. Keterampilan Proses dalam Pembelajaran IPA untuk Guru SMP. Jakarta: Pusat Pengembangan dan Pemberdayaan Pendidik dan Tenaga Kependidikan Ilmu Pengetahuan Alam (PPPPTIK IPA).

Dimyati dan Moedjiono. 2009. Belajar dan Pembelajaran.Jakarta: PT Rineka Cipta

Ibrahim, Muslimin. 2014. Inovasi Pendidikan Sains dalam Implementasi Kurikulum 2013. Makalah disampaikan pada Seminar Nasional Pendidikan Sains di PPs Universitas Negeri Surabaya tanggal 18 Januari 2014.

Kemendikbud. 2014. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan no 58 tahun 2014 tentang Panduan Kurikulum 2013.Jakarta: Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pendidikan dan Kebudayaan dan Penjaminan Mutu.

Marno.2012. Bahan Ajar PLPG Pengembangan Bahan Ajar. Jakarta: Ditpais

Nur, Muhammad. 2011. Modul Keterampilan-keterampilan Proses Sains. Surabaya: Universitas Negeri Surabaya Pusat Sains dan Matematika Sekolah (PSMS)

Nursalim, dkk 2007. Psikologi Pendidikan. Surabaya.: UNESA University Press.

Person Longman.2008. Scince Process Skills form 1. Selangon Malaysia
Prastowo, Andi. 2011. Panduan Kreatif Membuat Bahan Ajar Inovatif. Yogyakarta : Diva Press.

Wahono, Surya Ade dkk. 2013. Ilmu Pengetahuan Alam: Buku Guru/Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. Jakarta: Katalog Dalam Terbitan (KDT)

Downloads

Published

2018-08-02

How to Cite

Sudibyo, E., Nurita, T., & Fauziah, A. N. M. (2018). PENGGUNAAN LEMBAR KERJA BERORIENTASI PENDEKATAN KETERAMPILAN PROSES UNTUK MELATIHKAN KETERAMPILAN PROSES SAINS SISWA SMP. JPPIPA (Jurnal Penelitian Pendidikan IPA), 3(1), 21–26. https://doi.org/10.26740/jppipa.v3n1.p21-26

Issue

Section

Articles
Abstract views: 1446 , PDF Downloads: 1188

Most read articles by the same author(s)