Pengaruh Teknik Treasure Hunt Game Berbasis Model Think Pair Share Terhadap Pengaruh Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas III
DOI:
https://doi.org/10.26740/jrpipm.v3n1.p1-7Keywords:
Treasure Hunt Game, Think Pair Share, Soal CeritaAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya Pengaruh Teknik Treasure Hunt Game berbasis Model Think Pair Share Terhadap Hasil Belajar Matematika Siwa SD Kelas III. Penelitian ini merupakan penelirian kuantitatif dengan jenis OneGroup Pretest-Posttest. Pengujian hipotetis menggunakan t-test, diperoleh data hasil thitung = 20,30 dengan ttabel = 2,101 . Dengan demikian karena thitung > ttabel (20,30>2,101) maka Ho ditolak dan Ha diterimaReferences
[1] Haryono, Didi. 2014. Filsafat Matematika. Bandung: Alfabeta.
[2] Oxford Advanced Learners Pocket Dictionary
[3] Tandilling, E. 2012. Pengembangan instrument untuk mengukur kemampuan komunikasi matematik, pemahaman matematik, dan selfregulate learning siswa dalam pembelajaran matematika di sekolah menengah atas. Jurnal Penelitian Pendidikan, 13(1), 24-31.
[4] Amir, A. 2014. Pembelajaran Matematika SD dengan Menggunakan Mediamanipulatif. In FORUM PAEDAGOGIK Jurnal Pendidikan Agama Islam (Vol.6, No. 01)
[5] Sugiyono. 2015. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R & D. Bandung: Alfabeta.
[6] Arikunto, Suharsimi. 2013. Prosedur Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section

