Analisis Berpikir Kritis Peserta Didik pada Materi Gerak Benda dan Makhluk Hidup

Authors

  • Sundari Sundari UNNES SMP Negeri 2 Selomerto Wonosobo Jawa Tengah
  • Bambang Subali Pascasarjana Prodi Pendidikan IPA Universitas Negeri Semarang
  • Putut Marwoto Pascasarjana Prodi Pendidikan IPA Universitas Negeri Semarang

DOI:

https://doi.org/10.26740/jpps.v9n2.p1819-1824

Keywords:

Berpikir kritis, Gerak, Faktor-faktor berpikir kritis

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan : (1) tingkat berpikir kritis peserta didik, (2) Faktor-faktor yang mempengaruhi proses berpikir kritis peserta didik. Desain penelitian menggunakan penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Subyek penelitian ini adalah 30 peserta didik kelas VIII SMP Negeri 2 Selomerto Kabupaten Wonosobo. Subyek dipilih dengan menggunakan teknik probability sampling dengan teknik proportionale stratified random sampling. Teknik pengumpulan data menggunakan tes dan wawancara. Instrumen berupa soal pilihan ganda dan pedoman wawancara.  Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) tingkat berpikir kritis peserta didik SMP Negeri 2 Selomerto pada kategori sedang. Hal ini tampak dari indikator kemampuan memberikan penjelasan sederhana diperoleh 83%, kemampuan membangun keterampilan dasar sebesar 73%, kemampuan menyimpulkan sebesar 68%, kemampuan memberikan penjelasan lebih lanjut sebesar 47% dan kemampuan mengatur strategi sebesar 40%. (2) Faktor-faktor yang mempengaruhi proses berpikir kritis peserta didik meliputi (a) Peserta didik memiliki persepsi yang bias terhadap soal, (b) Peserta didik kurang menguasai konsep, (c) Peserta didik kurang teliti dalam menyelesaikan soal yang diberikan

Downloads

Download data is not yet available.

References

<p class="JRPMReference">Afandi &amp; Sajidan. (2018). <em>Stimulasi Keterampilan Berpikir Tingkat Tinggi. </em>Surakarta: UNS Press</p><p>Brookhart, S.M. (2010). <em>Assess High Order Thinking Skills in Your Classroom. </em>Virginia : ASCD</p><p> </p><p>Ennis, R.H. 1985. Goals for A Critical Thingking Curriculum. In A.L. Costa Developing Minds 3rd Edition (pp.54-57). Virginia: Association for Supervision and Curriculum Development</p><p> </p><p>Facione, P.A. 2015.  Critical thinking: What it Is and Whay It Counts. Insight Assessment. Diakses dari</p><p>http://www.insightassessment.com/pdf_files/what&amp;why2006.pdf.</p><p> </p><p>Fakhriyah, F. (2014). Penerapan <em>Problem Based Learning </em>Dalam Upaya Mengembangkan Kemampuan Berpikir Kritis Mahasiswa. <em>Jurnal Pendidikan IPA Indonesia</em>. 3 (1): 95-101</p><p class="JRPMReference">Johnson,B &amp; Christensen,L. (2004). Educational Research: Quantitaive, Qualitative, and Mixed Approaches Second edition<em>, United Stated of America</em> : Pearson Education.</p><p class="JRPMReference">Oliveras, B., Márquez, C., &amp; Sanmartí, N. (2013). The Use of Newspaper Articles as a Tool to Develop Critical Thinking in Science Classes. <em>International Journal of Science Education,</em> 35(6),885905. doi:10.1080/09500693.2011.586736</p><p class="JRPMReference">Peter, E.E. (2012). Critical Thinking: Essence for Teaching Mathematics and Mathematics Problems Solving Skill. <em>African Journal of Mathematics and Computer Science Research</em>, 5(3): 39-43, doi : 10.5897/AJMCSR11.161</p><p class="JRPMReference">Snyder, L.G., &amp; Snyder, M.J. (2008). Teaching Critical Thinking and Problem Solving Skill. <em>Delta Pi Epsilon Journal</em>. 50 (2): 90-99</p><p>Tofade, T., Elsner, J., &amp; Haines, T.S. (2013). Best Practice Strategies for Effective Use of Questions as A Teaching Tool. <em>American Journal of Pharmaceutical Education, </em>77(7): 1-9</p><p> </p><p>Vieira, R M., Tenreiro-Vieira, C., &amp; Martins, I P. (2011).  Critical Thinking : Conceptual Clarification and its Important in Science Education. <em>Science Education International</em>, 22(1): 43-54.</p><p>Diakses dari http://eric.ed.gov/?id=EJ941655</p>

Downloads

Published

2020-05-21

How to Cite

Sundari, S., Subali, B., & Marwoto, P. (2020). Analisis Berpikir Kritis Peserta Didik pada Materi Gerak Benda dan Makhluk Hidup. JPPS (Jurnal Penelitian Pendidikan Sains), 9(2), 1819–1824. https://doi.org/10.26740/jpps.v9n2.p1819-1824

Issue

Section

Articles
Abstract views: 884 , PDF Downloads: 955