PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN BERBASIS PROBLEM BASED LEARNING DENGAN OUDOOR LEARNING PADA PEMBELAJARAN TEMATIK SUBTEMA KEUNIKAN DAERAH TEMPAT TINGGALKU PADA SISWA SEKOLAH DASAR

Authors

  • Rachmad Himawan Suryanegara Universitas Negeri Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.26740/jrpd.v4n1.p562-570

Abstract

ABSTRACT

Research is an approach of research and development aimed at (1) mendeskrpsikan device eligibility based learning Problem Based Learning with outdoor learning theme unique to the area where I live that has been developed, (2) describe the effectiveness of the device's eligibility based learning Problem Based Learning with outdoor learning unique to the area where I live which has been developed. This research was conducted in SDN Medokan Ayu I / 270 Surabaya, with research subjects are students of class IV A SDN Medokan Ayu I / 270 Surabaya as grade control and IV B SDN Medokan Ayu I / 270 Surabaya as an experimental class of the school year 2015/2016. This type of research is research development to shape the research design 4-D. The data was obtained as follows: feasibility devices based learning Problem Based Learning with oudoor learning that has been developed developed declared eligible. This is indicated by the assessment of experts validator device that shows the percentage of the assessment results of 87.5%. As for testing the hypothesis analyzed by t-test showed that the learning outcomes of students in the experimental class is higher than the control class. This is indicated by the value of the t (2081)> t table (1,668) with a mean value of the experimental class of 97% higher than the learning outcomes of students in grade control, namely 82%. Thus, the use of the learning model Problem Based Learning with outdoor learning effect on student learning outcomes. Based on the analysis, it can be concluded that devices based learning Problem Based Learning with oudoor learning theme unique to the area where I live effectively improve student learning outcomes fourth grade of primary school

 

Keyword: Development, learning tools, model Problem Based Learning, Outdoor Learning.

 

ABSTRAK                                                                                         

Penelitian merupakan pendekatan dari penelitian pengembangan bertujuan untuk (1) mendeskrpsikan kelayakan perangkat pembelajaran berbasis Problem Based Learning dengan oudoor learning tema keunikan daerah tempat tinggalku yang telah dikembangkan, (2) mendeskripsikan efektivitas kelayakan perangkat pembelajaran berbasis Problem Based Learning dengan oudoor learning  keunikan daerah tempat tinggalku yang telah dikembangkan. Penelitian ini dilakukan di SDN Medokan Ayu I/270 Surabaya, dengan subjek penelitian adalah siswa kelas IV A SDN Medokan Ayu I/270 Surabaya sebagai kelas kontrol dan IV B SDN Medokan Ayu I/270 Surabaya sebagai kelas eksperimen tahun pelajaran 2015/2016. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian pengembangan dengan bentuk desain penelitian 4-D. Data hasil penelitian yang diperoleh sebagai berikut: kelayakan perangkat pembelajaran berbasis Problem Based Learning dengan outdoor learning yang telah dikembangkan yang dikembangkan dinyatakan layak. Hal ini ditunjukkan dengan penilaian dari validator ahli perangkat yang menujukkan presentase hasil penilaian sebesar 87,5%. Sedangkan untuk pengujian hipotesis yang dianalisa dengan uji t menunjukkan bahwa hasil belajar siswa pada kelas eksperimen lebih tinggi dibandingkan pada kelas kontrol. Hal ini ditunjukkan dengan nilaithitung (2.081) >ttabel (1.668) dengan nilai mean pada kelas eksperimen sebesar 97% lebih tinggi dibandingkan dengan hasil belajar siswa pada kelas control yaitu 82%. Jadi, penggunaan model pembelajaran Problem Based Learning dengan outdoor learning berpengaruh terhadap hasil belajar siswa.Berdasarkan hasil analisis data, dapat disimpulkan bahwa perangkat pembelajaran berbasis Problem Based Learning dengan oudoor learning tema keunikan daerah tempat tinggalku efektif meningkatkan hasil belajar siswa kelas IV sekolah dasar.

 

Kata Kunci: Pengembangan, Perangkat pembelajaran, model Problem Based Learning, Outdoor Learning

Author Biography

Rachmad Himawan Suryanegara, Universitas Negeri Surabaya

Program Studi Pendidikan Dasar

Program Pascasarjana

References

Amir, Taufik. (2009). Inovasi Pendidikan Melalui Problem Bassed Learning. Jakarta Kencana Prenada Media Grup.

Arikunto, Suharsimi (2010). Prosedur penelitian (Suatu Pendekatan Praktik). Jakarta: PT Rineka Cipta.

Arzu Ari. (2013) The Opinions of Primary Mathemtics Student-Teachers on Problem Bassed Learning Method Kocaeli University: Education Faculty Primary Department.

Bandono. (2009). Panduan Pengembangan Bahan Ajar. Dari http://www.Wikipedia.org. Diakses desember 2015

Barbara. (2009). Implememnting Problem Bassed Learning in an Undergraduate Psychology Course: A Journal of Scholary Teaching.

Borg, W. R & Gall, M. D. Gall. (1989). Educational Research: An Introduktion, Fiifth Edition. New York :Longaman.

Clark, Leonard H. (1973). Teaching Social studies in Secondary Schools. USA: Macmillan Publishing Co.

DePorter, B., Reardon, M., & Singer-Nourie, S. (2003). Quantum Teaching. Jakarta : Kaifa.

DeSimone, Christina. (2014). Problem Based Learning in Teacher Education Trajatories of Change. Vol. 4 No. 12

Esen, Ersoy. (2013). The Effects of Problem Bassed Learning Method in Higher Education on Creative Thinking: Education Faculty, Primary Mathematics Education Departement Izmir, Turkey.

Freire, Paulo. (2002). Politik Pendidikan, Kebudayaan, Kekuasaan, dan Pembebasan. Yogyakarta : Pustaka Pelajaran.

Graff, Erik De. (2003) Characteristics of Problem Based Learning. Vol. 19, No 5 657

Hasan, Said Hamid. (1995). Pendidikan Ilmu Sosial. Jakarta : Dirjen DIKTI, Depdikbud RI.

Hande. (2014). Acquisition on Knowledge, Generic Skills and Attitudes Through Problem Bassed Learning: Student Perspective in a hybrid Curriculum. Journal of Taibah University Medical Sciences.

Hidayati, Fitri. (2010). Pengembangan Perangkat Pembelajaran Berorientasi Model Pembelajaran Berdasarkan Masalah pada Mata Pelajaran IPA Pokok Bahasan Sumber Daya Alam. Surabaya: Tesis Megister Pendidikan UNESA.

Husama. (2011). Outdor Learning. Yogyakarta : Pinus Grup.

Ischak, dkk. (2004). Pendidikan IPS di SD. Jakarta : Pusat Penerbitan Universitas terbuka.

Isjoni. (2011). Pembelajaran Kooperatif Meningkatkan Kecerdasan Komunikasi antar Peserta Didik. Yogyakarta : Pustaka Pelajar.

Jingga. (2013) Pengembangan Silabus. Jakarta :Kencana.

Kelly, Orla C. (2007). Providing Solutions through Problem Based Learning for the Undergraduate 1st Year Chemistry laboratory

Kemdikbud. (2012). Pedoman Penulisan Buku Ajar Peningkatan Kompetensi Pendidik Pendidikan Non Formal. Jakarta.

Kemp, E. J. Morrison, R. Gary. R. M. Steven. (1991). Designing Effective Intruction. New York : Macmillan College Publishing Company.

Kunandar. (2007). Guru Profesional, Implementasi Kurikulum Tingkatan Satuan Pendidikan dan Sukses dalam Sertifikasi. Jakarta: Rajawali Pers.

Lie, Alita. (2008). Cooperative Learning. Jakarta : PT Grasindo.

Martinis, Yamin. (2008). Paradigma Pendidikan Kontruktivisme. Jakarta : Gaung Persada (GP)

Nieven, N. (1997). Computer Support for Curriculum Developers: A Study On The Potential ofd Computer Support In The Domain of Formative Curriculum Evaluation. Doctoral dissertasi. Enscchede, the Netherlands : University of Twente.

Nusidik. (2009). Deskripsi Rencana Pelaksanaan Pembelajaran. Dari http://www.wikipedia.org. Diakses Januari 2015

Sarwono. E. (2012). Pengaruh Penerapan Pembelajaran Outdor Learning Actifities pada Mata Pelajaran IPA di SD. Skripsi. Salatiga:Universitas Kristen Satya Wacana.

Soetjipto, dkk. (1994). Profesi Guru. Jakarta: Direktorat Jendral Pendidikan.

Soemantri, Numan. (2001). Menggagas Pembaharuan Pendidikan IPS. Bandung: Rosda.

Subroto, Waspodo Tjipto. (2009). Bahan Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial. Surabaya: Unesa University Press.

Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R & D. Bandung : Alfabeta.

Sulaeman. (2013). Pengembangan Perangkat Pembelajaran PKn Beracuan Model Pembelejaran Berdasarkan Masalah Untuk Meningkatkan Ketrampilan Sosial. Surabaya: Tesis Magister Pendidikan, Unesa.

Suprijono, Agus. (2010). Coopertive Learning. Surabaya: Pustaka Belajar.

Thiagarajan. (1974). Intructional Development for Training Teacher of Exseptional Children. Bloomington :Indiana University.

Wibowo, Yuni. (2010). Bentuk-bentuk Pembelajaran Outdoor. Jurnal Pendidkan. Yogyakarta : Universitas Negeri Yogyakarta.

Yang Luo. (2014). Investigation of Nursing Student Knowledge of and Attitudes About Problem Bassed Learning: International Journal of Nursing Sciences.

Downloads

Published

2018-01-11

How to Cite

Suryanegara, R. H. (2018). PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN BERBASIS PROBLEM BASED LEARNING DENGAN OUDOOR LEARNING PADA PEMBELAJARAN TEMATIK SUBTEMA KEUNIKAN DAERAH TEMPAT TINGGALKU PADA SISWA SEKOLAH DASAR. Jurnal Review Pendidikan Dasar : Jurnal Kajian Pendidikan Dan Hasil Penelitian, 4(1), 562–570. https://doi.org/10.26740/jrpd.v4n1.p562-570
Abstract views: 362 , PDF Downloads: 300