PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS PADA MATERI MASALAH SOSIAL SISWA KELAS IV SDN PANDU CERME GRESIK

Authors

  • Sutikno Sutikno Universitas Negeri Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.26740/jrpd.v1n1.p14-19

Abstract

Abstrak

Penelitian ini merupakan penelitian tindakan yang bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar IPS pada materi masalah sosial siswa kelas IV SD Negeri Pandu Cerme Gresik. Penelitian ini didasarkan pada minimnya peran siswa dalam proses pembelajaran, sehingga hal ini mengakibatkan aktivitas dan hasil belajar siswa belum maksimal. Tindakan yang dilakukan untuk menyelesaikan permasalahan tersebut adalah dengan menerapkan model Problem Based Learning  yang menekankan pada pentingnya pemahaman terhadap konsep melalui keterlibatan siswa secara aktif dalam proses pembelajaran. Penelitian tindakan ini dilakukan dalam tiga siklus dengan subyek penelitian adalah siswa kelas IV SDN Pandu, Cerme Gresik. Data hasil penelitian ini diperoleh melalui observasi aktivitas, dan hasil belajar siswa dengan menggunakan metode deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pembelajaran dengan model Problem Based Learning dapat meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa hal ini terbukti hasil penelitian yang diperoleh pada setiap siklus pembelajaran. Pada siklus I aktivitas siswa mencapai 72,53% hasil belajar siswa 61,76%, pada siklus II aktivitas siswa mencapai  85,29% hasil belajar 82,35% dan pada siklus III aktivitas siswa mencapai 91,18%, hasil belajar siswa 97,06%.

 

Kata Kunci: Problem Based learning, Masalah Sosial, dan Hasil Belajar

Author Biography

Sutikno Sutikno, Universitas Negeri Surabaya

Program Studi Pendidikan Dasar

Program Pascasarjana

References

Arifin, Zainal. (2013). Evaluasi pembelajaran. Bandung: Rosda karya.

Arikunto, Suharsimi. (2010). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Atan, Hanafi., Sulaiman, Fauziah dan Idrus, Rohman M. (2005).The Effectiveness Of Problem-Based Learning In The Web-Based Environment For The Delivery Of An Undergraduate Physics Course.International Education Journal: Vol. 6 (4). Pp. 430-437. Shannon Research Press. http://iej.cjb.net. Diakses pada 5 Maret 2015. Pukul 12.45

Cahyo, Agus N. (2013). Panduan Aplikasi Teori-Teori Belajar Mengajar. Jogjakarta: Diva Press.

Darmawan. (2010). Penggunaan Pembelajaran Berbasis Masalah Dalam Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Pada Pembelajaran IPS di MI Darrusaadah Pandeglang. Jurnal Penelitian Pendidikan, Vol. 11, No. 2, (online), http://jurnal.upi.edu, diakses 5 Maret 2015

Dumgair, Eti Lusiana. (2007). Penerapan Model Problem Based Learning (PBL) untuk Meningkatkan Pembelajaran IPA pada Siswa Kelas V SDN Madyopuro 3 Kec. Kedungkandang Kota. Malang. SKRIPSI Jurusan Kependidikan Sekolah Dasar & Prasekolah-Fakultas Ilmu Pendidikan UM (online), http://karya-ilmiah.um.ac.id

Fogarty, Robin. (1991). How To Integrate The Curricula. Palatine: IRI/skylight Publishing.

Graff, Eric D. (2003). Charactristic of Problem Based Learning. International Journal Enginering. Vol. 15 no. 5. pp 657-662. www.bygg.ntnu.no/pbl. diakses pada pkl 11.55

Hosnan, M. (2014). Pendekatan Saintifik dan Kontektual dalam Pembelajaran Abad 21. Bogor: Ghalia Indonesia.

Husamah dan Setyaningrum, Yanuar. (2013). Desain Pembelajaran Berbasis Pencapaian Kompetensi. Jakarta: Prestasi Pustaka Publisher.

Ibrahim, M., dan Nur, M. (2000). Pengajaran Berdasarkan Masalah. Surabaya: University Press.

Ibrahim, M. (2003). Pengembangan Perangkat Pembelajaran. Jakarta: Depdiknas

Jarvis, Peter., Holford, John., and Griffin, Colin. (2003). The Theory and Practice of Learning. London: Kogan Page Limited

Joyce, B.R and Weill, M. (1994). Model of teaching (edisi ke 8). Boston: Allyn and Bacon

Kemp, Jerol. E. (2001). Desingning Effective Instruction. Nited States of America: Acid-Free Paper

Kunandar. (2014). Penilaian Autentik (Penilaian Hasil Belajar Peserta Didik Berdasarkan kurikulum 2013) Suatu Pendekatan Praktis Disertai dengan contoh. Jakarta : PT Rajagrafindo Persada.

Krathwohl, D.R and Anderson. (2010). Pembelajaran Pengajaran dan Asessment. Yogyakarta: Pustaka Pelajar

Laning, Vina Dwi dan Wismulyani, Endar. (2009). Masyarakat: sendi Dasar Kehidupan berbangsa. Surabaya: Jepe Press media Utama

Malik, Rachma. (2014). Penerapan Model Pembelajaran Berbasis Masalah Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Materi Luas Persegi dan Persegi Panjang Kelas III Sdn Jeruk II Surabaya. Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, vol 2, No 2 (online) http://ejournal.unesa.ac.id, diakses 5 Maret 2015

Permendiknas no 22 Tahun 2006 Tentang standar Isi. Jakarta: Depdiknas

Rachmawati, L. (2011). Penerapan Model Problem Based Learning (PBL) untuk Meningkatkan Pembelajaran IPA Siswa Kelas V SDN Pringapus 2 Kecamatan Dongko Kabupaten Trenggalek. SKRIPSI Jurusan Kependidikan Sekolah Dasar & Prasekolah-Fakultas Ilmu Pendidikan UM. (online), http://karya-ilmiah.um.ac.id

Rusman. (2012). Model-Model Pembelajaran Mengembangkan Profesional Guru. Jakarta: raja Grafindo

Samiadji. (2013). Penerapan Model Pembelajaran Berdasarkan Masalah Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPS Kelas IV SDN Jemur Wonosari II/525 Surabaya. Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, vol 1, No 2 (online) http://ejournal.unesa.ac.id, diakses 5 Maret 2015

Sanjaya, Wina. (2006). Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Preses Pendidikan.

Sardjiyo. Didih Sugandi dan Ischak. (2011). Pendidikan IPS di SD. Jakarta: Universitas terbuka.

Savery, J. R . (2006). Overview of Problem-based Learning: Definitions and Distinctions. Interdisciplinary Journal of Problem-Based Learning, Vol 1 No.1. http://dx.doi.org/10.7771/1541-5015.1002, diakses 5 Maret 2015.

Sumiati dan Asra. (2009). Metode Pembelajaran. Bandung: CV. Wacana Prima.

Suprihatiningrum, Jamil. (2013). Strategi Pembelajaran Teori dan Aplikasi. Jogjakarta: Ar-Ruzz Media

Susanto, Ahmad. (2013). Teori Belajar dan Pembelajaran di Sekolah Dasar. Jakarta: Kencana Prenadamedia Group.

Trianto. (2009). Mendesain Model Pembelajaran Inovatif-Progresif: Konsep, Landasan dan Implementasinya pada Kurikulum Tingkat Satuan pendidikan (KTSP). Jakarta: Kencana Prenada Media Group

Undang-undang Negara Republik Indonesia Nomor 20 tahun 2003 Tentang Sistim Pendidikan Nasinal. Jakarta: Cemerlang.

Downloads

Published

2015-09-29

How to Cite

Sutikno, S. (2015). PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS PADA MATERI MASALAH SOSIAL SISWA KELAS IV SDN PANDU CERME GRESIK. Jurnal Review Pendidikan Dasar : Jurnal Kajian Pendidikan Dan Hasil Penelitian, 1(1), 14–19. https://doi.org/10.26740/jrpd.v1n1.p14-19
Abstract views: 3158 , PDF Downloads: 927