Manajemen Risiko Keselamatan Dan Kesehatan Kerja Pembangunan Gedung Perpustakaan UIN Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung

Authors

  • Muhammad Rijal Khori Atmaja Universitas Kadiri
  • Sony Susanto Universitas Kadiri
  • Fitry Rahmawaty Universitas Kadiri

DOI:

https://doi.org/10.26740/proteksi.v6n1.p81-88

Keywords:

Alat pelindung diri, Kecelakaan kerja, Keselamatan dan kesehatan kerja, Manajemen risiko

Abstract

Manajemen proyek berkonsentrasi pada masalah jadwal dan biaya. Bagaimana melaksanakan .proyek sesuai jadwal dan biaya yang direncanakan merupakan fokus dari manajemen proyek. Penyebab dasar terjadinya kecelakaan kerja adalah tidak adanya manajemen yang baik untuk menangani risiko-risiko bahaya kerja, komitmen perusahaan mengenai kerja aman dan nyaman serta budaya lingkungan kerja aman. Pembangunan ini merupakan termasuk bangunan cukup berisiko dalam hal kecelakaan kerja. Penggunaan teknologi tinggi dan metode pelaksanaan yang tidak akurat serta kurang teliti dapat mengakibatkan kecelakaan kerja. Penelitian ini bertujuan untuk menilai risiko K3, untuk mengetahui pengendalian risiko K3 pada pembangunan gedung perpustakaan UIN Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 40 responden. Teknik pengumpulan data melalui  kuesioner. Metode menggunakan matriks risiko bersumber dari AS/NZS 4360 : 2004. Berdasarkan hasil penelitian Penilaian risiko K3 dari hasil penelitian didapat faktor risiko kategori high yaiti kinerja buruk dengan nilai 0,812. Penanganan risiko yang terjadi pada pembangunan gedung adalah diperlukan koordinasi antar penanggung jawab, diadakannya meeting berkala, memberikan informasi yang dianggap perlu, melakukan pelatihan training, monitoring pekerja lapangan

References

Afief,dkk. Analisis Faktor Yang Berpengaruh Terhadap Peran Petugas K3 Dalam Mendorong Partisipasi, vol. 4, 2016

Anthony, Analisa Risiko Keselamatan Dan Kesehatan Kerja Menggunakan Standar AS/NZS 4360:2004 Di Perusahaan Pulp&Paper, Jati Unik J. Ilm. Tek. dan Manaj. Ind., vol. 2, no. 1, p. 84, 2019.

Marthinus, A. P., Pratasis, P. A. K., & Arsjad, T. T. (2023). Evaluasi Penerapan Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja Pada Proyek Kontruksi Puri Kelapa Gading Minahasa Utara. Publikasi Riset Orientasi Teknik Sipil (Proteksi), 5(2), 92-98.

Prasetyono, P. N., & Dani, H. 2022. Identifikasi Risiko pada Pekerjaan Proyek Konstruksi Bangunan Gedung sebagai Tempat Tinggal. Publikasi Riset Orientasi Teknik Sipil (Proteksi), 4(1), 42-47.

Prasetyono, P. N., & Dani, H. 2022. Identifikasi Risiko Pembangunan Ruko dari Aspek Ekonomi, Finansial, dan Pemasaran. Publikasi Riset Orientasi Teknik Sipil (Proteksi), 4(2), 102-107.

Rizki, dkk Usulan Perbaikan Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3) Menggunakan Metode Hazard Identification and Risk Assesment (HIRA) vol. 02, no.02, 2014.

Salain, Analisis Risiko Keterlambatan Pelaksanaan Proyek Konstruksi Hotel Di Bali,J. Spektran, vol. 7, no. 2, pp. 212–221, 2019.

Shofiana, Identifikasi Potensi Bahaya Pekerjaan Di Ketinggian Pada Proyek Pembangunan Gedung Parkir Rumah Sakit Telogorejo (Studi Deskriptif Pada Proyek Konstruksi oleh PT. Adhi Karya Semarang), Tek. Sipil dan Lingkung., vol. 13, no. 3, pp. 1–12, 2015

Unitomo, S., Bustamin, M. O., Nugroho, W. A., & Kuroumang, U. U. 2022. Analisis Risiko Kecelakaan Kerja pada Proyek Apartemen Klaska Residence Surabaya. Publikasi Riset Orientasi Teknik Sipil (Proteksi), 4(2), 82-89.

Wiyasa, dkk .Manajemen Risiko Keselamatan Dan Kesehatan Kerja (K3) Pada Proyek Pembangunan Ciputra World Jakarta, J. Spektran, vol. 3, no. 1, pp. 1–9, 1970.2015.

Published

2024-06-14
Abstract views: 14 , PDF Downloads: 10 , PDF Downloads: 4