Produktivitas Kerja dan Hubungannya dengan Motivasi, Upah dan Kedisiplinan Kerja Karyawan

Main Article Content

Wida Wulandari
Nuril Lailiyah

Abstract

Produktifitas kerja karyawan sangat berpengaruh terhadap kinerja perusahaan dalam menghasilkan laba, sehingga penting sekali perusahaan untuk memahami dan menjaga agar produktifitas kerja karyawab stabil. Produktifitas karyawan dipengaruhi banyak faktor termasuk didalamnya adalah besaran kompensasi karyawan, motivasi kerja karyawan, serta kedisiplinan kerja karyawan menjadi penentunya. Tujuan penelitian adalah menguji signifikansi motivasi, upah, kedisiplinan dengan produktivitas kerja karyawan pada perusahaan konveksi serta mengetahui variabel yang paling berpengaruh terhadap produktivitas kerja karyawan. Sebanyak 35 orang digunakan sebagai sampel penelitian yang menggunakan teknik pemilihan sampel yaitu Non-Probability Sampling dengan jenis sampling jenuh. Analisis regresi linier berganda dialukan untuk menganalisis data yang terkumpul dengan bantuan software SPSS 16.0. Kemudian, pengujian data menunjukkan bahwa motivasi, upah dan kedisiplinan masing – masing berpengaruh secara positif terhadap produktivitas kerja karyawan perusahaan. Sehingga produktititas kerja karyawan akan meningkat jika motivasi karyawan dalam bekerja tinggi, upah yang diberikan layak dan karyawan disiplin dalam melaksanakan pekerjaannya.

Article Details

How to Cite
Wulandari, W., & Lailiyah, N. (2022). Produktivitas Kerja dan Hubungannya dengan Motivasi, Upah dan Kedisiplinan Kerja Karyawan. JPEKA: Jurnal Pendidikan Ekonomi, Manajemen Dan Keuangan, 6(2), 149–160. https://doi.org/10.26740/jpeka.v6n2.p149-160
Section
Articles

References

Aima, H., Adam, R., & Ali, H. (2017). Model of employee performance: competence analysis and motivation (case study at PT. Bank Bukopin, tbk center). Quest Journals Journal of Research in Business and Management, 4(11), 49–59. www.questjournals.orgwww.questjournals.org

Aryo Primanda & Misbahuddin Azzuhri. (2013). Pengaruh Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Intervening Pada Kantor Pusat PT Varia Usaha Gresik. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis, 2(4).

Britton, J., & Propper, C. (2016). Teacher pay and school productivity: Exploiting wage regulation. Journal of Public Economics, 133, 75–89. https://doi.org/10.1016/j.jpubeco.2015.12.004

Cahya, A. D., Damare, O., & Harjo, C. (2021). Pengaruh Kompensasi dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan Warung Padang Upik. Economics and Digital Business Review, 2(2), 214–221. https://doi.org/10.37531/ecotal.v2i2.86

Diah Indriani Suwondo & Eddy Madiono Sutanto. (2015). Hubungan Lingkungan Kerja, Disiplin Kerja, Dan Kinerja Karyawan. Jurnal Manajemen Dan Kewirausahaan, 17(2), 41–59. https://doi.org/10.9744/jmk.17.2.135

Ghaffari, S., Shah, I. M., Burgoyne, J., Nazri, M., & Salleh, J. R. (2017). Australian Journal Of Basic And The Influence of Motivation on Job Performance : A Case Study at. Australian Journal of Basic and Applied Sciences, 11(4), 92–99. https://papers.ssrn.com/sol3/Delivery.cfm/SSRN_ID2969825_code722654.pdf?abstractid=2969825&mirid=1

Gunawan, H., & Amalia, R. (2015). Wages and employees performance: The quality of work life as moderator. International Journal of Economics and Financial Issues, 5, 349–353.

Hasrudy Tanjung. (2015). Pengaruh Disiplin Kerja Dan Motivasi Kerja Terhadap Prestasi Kerja Pegawai Pada Dinas Sosial Dan Tenaga Kerja Kota Medan. Jurnal Menejemen Dan Bisnis, 15(1), 1–37. http://eprints.ums.ac.id/37501/6/BAB II.pdf

Hidayat, R. (2021). Pengaruh Motivasi, Kompetensi Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja. Widya Cipta: Jurnal Sekretari Dan Manajemen, 5(1), 16–23. https://doi.org/10.31294/widyacipta.v5i1.8838

Horton, J. J. (2021). Price Floors and Employer Preferences: Evidence from a Minimum Wage Experiment. SSRN Electronic Journal, 1–71. https://doi.org/10.2139/ssrn.3005890

KEMENPERIN. (2003). Undang - Undang RI No 13 tahun 2003. Ketenagakerjaan, 1.

Kuranchie-Mensah, E. B., & Amponsah-Tawiah, K. (2016). Employee motivation and work performance: A comparative study of mining companies in Ghana. Journal of Industrial Engineering and Management, 9(2), 255–309. https://doi.org/10.3926/jiem.1530

Mario, Y. El, & Suhermin. (2017). Pengaruh Motivasi Dan Gaya Kepemimpinan Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan. Jurnal Ilmu Dan Riset Manajemen, 06(03), 1–16. http://library1.nida.ac.th/termpaper6/sd/2554/19755.pdf

Md. Nurun, N., Md. Monirul, I., Tanvir Mahady, D., & Md. Abdullah, A. H. (2017). Arabian Journal of Business and Impact of Motivation on Employee Performances : A Case Study of. Arabian Journal of Business and Management Review, 7(1), 1–8. https://doi.org/10.4172/2223-5833.1000293

Mundakir, & Zainuri. (2018). Pengaruh Kompensasi dan Motivasi Terhadap Kinerja Pegawai Negeri Sipil Dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Intervening. (Cetak) Business Management Analysis Journal (BMAJ), 1(1), 37–48.

Nurlianti, Manrapi, & Chahyono. (2017). Pengaruh kedisiplinan kerja terhadap kinerja karyawan pada pt matahari departemen store tbk di makassar. 3(007), 124–136.

Pawirosumarto, S., Sarjana, P. K., & Muchtar, M. (2017). Factors affecting employee performance of PT.Kiyokuni Indonesia. International Journal of Law and Management, 59(4), 602–614. https://doi.org/10.1108/IJLMA-03-2016-0031

Primandaru, D. L., Tobing, D. S., & Prihatini, D. (2018). Pengaruh Motivasi Kerja Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja, Disiplin Kerja Dan Kinerja Karyawan Pt. Kereta Api Indonesia (Persero) Daop Ix Jember. Bisma, 12(2), 204. https://doi.org/10.19184/bisma.v12i2.7890

Purnawati, E. B., Heryanda, K. K., & Rahmawati, P. I. (2020). Pengaruh Kompensasi Dan Pengalaman Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. Indo Bali Negara. Prospek: Jurnal Manajemen Dan Bisnis, 1(2), 41. https://doi.org/10.23887/pjmb.v1i2.23153

Rachmad FirmanSyah, M. Q. F. (2016). Sistem Upah Minimum Kabupaten Dalam Perspekti Islam. 4(1), 64–75.

Rahayu, T. P., & Liana, L. . (2020). Pengaruh disiplin kerja, stress kerja dan kompensasi terhadap kinerja karyawan (Studi pada Karyawan PT Phapros, Tbk Kota Lama Semarang). Al Tijarah, 6(3), 1. https://doi.org/10.21111/tijarah.v6i3.5602

Riley, R., & Rosazza Bondibene, C. (2017). Raising the standard: Minimum wages and firm productivity. Labour Economics, 44, 27–50. https://doi.org/10.1016/j.labeco.2016.11.010

Rozalia, N. A., Utami, H. N., & Ruhana, I. (2015). Pengaruh Motivasi Kerja dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus Pada Karyawan PT. Pattindo Malang). Jurnal Administrasi Bisnis (JAB), 26(2), 1–8. https://www.neliti.com/id/publications/86280/pengaruh-motivasi-kerja-dan-disiplin-kerja-terhadap-kinerja-karyawan-studi-kasus

Safitri, E. (2013). Pengaruh Pelatihan dan Disiplin Kerja. Jurnal Ilmiah Manajemen |, 1, 1044–1054.

Safitri Indriyani & Farlianto. (2015). Pengaruh Pelatihan Kerja Dan Disiplin Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada Pt. Paradise Island Furniture Skripsi. Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta, 1, 2015. http://weekly.cnbnews.com/news/article.html?no=124000

Syarkani, S. (2017). Pengaruh Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. Panca Konstruksi Di Kabupaten Banjar. Jurnal Ilmiah Ekonomi Bisnis, 3(3), 365–374. https://doi.org/10.35972/jieb.v3i3.136

Syawal, M. A. (2018). Pengaruh Motivasi, Kepuasan Kerja, dan Komitmen Organisasional Terhadap Kinerja Karyawan pada CV. Mega Jasa. Teknik Industri, 1(1), 7–11. http://e-journals.unmul.ac.id/index.php/TI/issue/view/159

Yunarsih, W. (2019). Pengaruh Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Dalam Suatu Perusahaan/Organisasi. INA-Rxiv, 1–10.