Pengaruh Profitabilitas, Leverage, dan Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan pada Perusahaan LQ45

Main Article Content

Arry Irawan
Setiawan Setiawan
Rosa Dwi Andini

Abstract

Jumlah investor pasar modal di Indonesia berkembang pesat dari tahun ke tahun. Namun masih banyak investor yang belum memperhatikan berbagai faktor sehingga banyak yang mengalami kerugian akibat kurangnya pengetahuan dalam berinvestasi. Untuk menghindari risiko investasi, investor harus melakukan analisis fundamental perusahaan dengan menganalisis internal perusahaan. Penelitian ini menggunakan beberapa indikator yaitu profitabilitas, leverage, dan kebijakan dividen. Indikator ini digunakan untuk melihat seberapa besar pengaruhnya terhadap nilai perusahaan dilihat dari harga sahamnya. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini terdiri dari 24 perusahaan yang terdaftar dalam Indeks LQ45 di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2015-2019 yang dipilih dengan menggunakan metode purposive sampling. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi linier berganda dengan bantuan program SPSS 25. Hasil penelitian menunjukkan bahwa profitabilitas dan kebijakan dividen berpengaruh positif dan signifikan terhadap nilai perusahaan. Leverage berpengaruh negatif dan signifikan terhadap nilai perusahaan. Sedangkan secara simultan profitabilitas, leverage, dan kebijakan dividen berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan. Oleh karena itu, indikator-indikator tersebut dapat dijadikan sebagai salah satu pertimbangan investor dalam mengambil keputusan investasi saham.

Article Details

How to Cite
Irawan, A., Setiawan, S., & Andini, R. D. (2022). Pengaruh Profitabilitas, Leverage, dan Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan pada Perusahaan LQ45. JPEKA: Jurnal Pendidikan Ekonomi, Manajemen Dan Keuangan, 6(1), 1–14. https://doi.org/10.26740/jpeka.v6n1.p1-14
Section
Articles

References

Agustina, L., & Noviri, S. (2013). Pengaruh Return On Asset (ROA), Earning Per Share (EPS), dan Tingkat Suku Bunga SBI Terhadap Harga Saham (Studi Pada Indeks LQ45 Tahun 2010). Jurnal Akuntansi, 5(1), 1–23.

Aji, A. W., & Atun, Fi. F. (2019). Pengaruh Tax Planning, Profitabilitas, dan Likuiditas terhadap Nilai Perusahaan dengan Ukuran Perusahaan sebagai Variabel Moderasi (Studi Kasus Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2014-2018). Jurnal Ilmiah Akuntansi Dan Humanika, 9(3), 222–234. https://doi.org/10.23887/jiah.v9i3.22610

A.S. Suresh. (2013). A study on fundamental and technical analysis. International Journal of Marketing, Financial Services & Management Research, 2(5), 44–59.

Dewi, L. A., & Praptoyo, S. (2022). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Dan Leverage Terhadap Nilai Perusahaan. Jurnal Ilmu Dan Riset Akuntansi (JIRA), 11(3), Article 3. http://jurnalmahasiswa.stiesia.ac.id/index.php/jira/article/view/4474

Dzulhijar, W., Pratiwi, L. N., & Laksana, B. (2021). Pengaruh CR, DER, dan ROA terhadap Nilai Perusahaan pada PT Jasa Marga Tbk Tahun 2010-2019. Indonesian Journal of Economics and Management, 1(2), 401–409.

Firdayanti, A., & Utiyati, S. (2021). Pengaruh Struktur Modal, Profitabilitas, Dan Likuiditas Terhadap Nilai Perusahaan. Jurnal Ilmu Dan Riset Manajemen (JIRM), 10(11), Article 11. http://jurnalmahasiswa.stiesia.ac.id/index.php/jirm/article/view/4421

Jaya, H. (2021). Pengaruh Keputusan Investasi, Kebijakan Dividen, Dan Keputusan Pendanaan Terhadap Nilai Perusahaan. MEASUREMENT: Journal of the Accounting Study Program, 15(1), 33–39. https://doi.org/10.33373/mja.v15i1.3331

Kahfi, M. F., Pratomo, D., & Aminah, W. (2018). Pengaruh Current Ratio, Debt To Equity Ratio, Total Assets Turnover Dan Return On Equity Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Food And Beverage Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Pada Tahun 2011 – 2016). eProceedings of Management, 5(1). https://openlibrarypublications.telkomuniversity.ac.id/index.php/management/article/view/6264

Kasmir. (2018). Analisis laporan keuangan. RajaGrafindo Persada.

Kolamban, D. V., Murni, S., & Baramuli, D. N. (2020). Analisis Pengaruh Leverage, Profitabilitas Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan Pada Industri Perbankan Yang Terdaftar Di BEI. Jurnal EMBA : Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi, 8(3), Article 3. https://doi.org/10.35794/emba.v8i3.29862

Laksana, B. (2017). Kajian Dampak Insider Ownership, External Ownership Dan Leverage Terhadap Nilai Perusahaan. (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di BEI Periode 2009-2015). Ekspansi: Jurnal Ekonomi, Keuangan, Perbankan, Dan Akuntansi, 9(1), 119–132. https://doi.org/10.35313/ekspansi.v9i1.918

Leptasari, G. E., & Retnani, E. D. (2021). Pengaruh Kebijakan Dividen, Struktur Modal Dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan. Jurnal Ilmu Dan Riset Akuntansi (JIRA), 10(6), Article 6. http://jurnalmahasiswa.stiesia.ac.id/index.php/jira/article/view/4058

Lestari, E. S., Rinofah, R., & Maulida, A. (2022). Pengaruh profitabilitas, leverage, kepemilikan manajerial terhadap nilai perusahaan dengan pengungkapan csr sebagai variabel moderating. Forum Ekonomi, 24(1), 30–44. https://doi.org/10.29264/jfor.v24i1.10390

Mai, M. U. (2013). Keputusan Struktur Modal, Tingkat Produktivitas dan Profitabilitas, serta Nilai Perusahaan (Kajian Atas Perspektif Teori Dasar Struktur Modal). Ekonomi & Bisnis, 12(1), 19–32.

Mai, M. U., & Setiawan, S. (2020). Pengaruh struktur modal terhadap kinerja perusahaan pada industri manufaktur kriteria syariah di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Riset Akuntansi dan Keuangan, 8(1), 159–170.

Meidiawati, K., & Mildawati, T. (2016). Pengaruh Size, Growth, Profitabilitas, Struktur Modal, Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan. Jurnal Ilmu Dan Riset Akuntansi (JIRA), 5(2), Article 2. http://jurnalmahasiswa.stiesia.ac.id/index.php/jira/article/view/1536

Mundung, M., Pontoh, J., & Lembong, H. (2021). Pengaruh Keputusan Investasi Dan Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bei Periode 2015-2019. Jurnal Manajemen Dan Bisnis, 6(4), Article 4. http://ejournal.fekon-unima.ac.id/index.php/JAK/article/view/2653

Mutammimah, M. (2019). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Nilai Perusahaan (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI tahun 2013-2017). MAKSIMUM : Media Akuntansi Universitas Muhammadiyah Semarang, 9(2), 93–107. https://doi.org/10.26714/mki.v9i2.5202

Novari, P. M., & Lestari, P. V. (2016). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Leverage, Dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan Pada Sektor Properti Dan Real Estate. E-Jurnal Manajemen, 5(9). https://ojs.unud.ac.id/index.php/Manajemen/article/view/22690

Palestina, H. S. M. (2020). Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Dan Leverage Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Food And Beverage Yang Terdaftar Di Bei [Undergraduate, STIESIA Surabaya]. https://repository.stiesia.ac.id/id/eprint/2861/

Pratiwi, H. R., & Aligarh, F. (2021). Pengaruh Koneksi Politik, Kepemilikan Keluarga, Ukuran Perusahaan, Dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan. JAPP: Jurnal Akuntansi, Perpajakan, dan Portofolio, 1(1), 12–22.

Pujiati, A., & Hadiani, F. (2020). Analisis Pengaruh Profitabilitas, Kebijakan Dividen, Inflasi dan Nilai Tukar terhadap Nilai Perusahaan. Journal of Applied Islamic Economics and Finance, 1(1), 160–170. https://doi.org/10.35313/jaief.v1i1.2400

Putra, B. A. I., & Sunarto, S. (2021). Pengaruh Profitabilitas, Leverage, dan Kepemilikan Manajerial Terhadap Nilai Perusahaan dengan Corporate Social Responsibility Sebagai Variabel Moderasi. Ekonomis: Journal of Economics and Business, 5(1), 149–157. https://doi.org/10.33087/ekonomis.v5i1.195

Rudangga, I. G. N. G., & Sudiarta, G. M. (2016). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Leverage, Dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan. E-Jurnal Manajemen, 5(7). https://ojs.unud.ac.id/index.php/Manajemen/article/view/21920

Samrotun, Y. C. (2015). Kebijakan Dividen Dan Faktor–Faktor Yang Mempengaruhinya. Jurnal Paradigma, 13(1), 95–103.

Sari, D. K., & Wahidahwati, W. (2021). Pengaruh Pengungkapan Sustainability Report, Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Dan Leverage Terhadap Nilai Perusahaan. Jurnal Ilmu Dan Riset Akuntansi (JIRA), 10(4), Article 4. http://jurnalmahasiswa.stiesia.ac.id/ index.php/jira/article/view/3870

Suhardi, H. (2021). Pengaruh Leverage, Profitabilitas, dan Ukuran Perusahaan terhadap Nilai Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Dasar dan Kimia yang Terdaftar di BEI. Jurnal Manajemen Bisnis dan Kewirausahaan, 5(1), 77–81. https://doi.org/10.24912/ jmbk.v5i1.10834

Sujoko, & Soebiantoro, U. (2007). Pengaruh Struktur Kepemilikan Saham Leverage Faktor Intern Dan Faktor Ekstern Terhadap Nilai Perusahaan (Studi empirik pada perusahaan manufaktur dan non manufaktur di Bursa Efek Jakarta). Jurnal Manajemen Dan Kewirausahaan, 9(1), 41–48. https://doi.org/10.9744/jmk.9.1.pp

Sukmawati, A., & Sutanto, J. A. (2017). Analisis Fundamental Keputusan Investasi Saham Berdasarkan Earning Per Share (EPS). Jurnal VOK@SINDO, 5(2), 42–55.

Sunengsih, L., Iskandar, I., & Kusumawardani, A. (2022). Pengaruh tax avoidance, keputusan investasi dan kebijakan dividen terhadap nilai perusahaan. KINERJA, 18(4), 628–633. https://doi.org/10.29264/jkin.v18i4.10536

Sutama, D. R., & Lisa, E. (2018). Pengaruh Leverage Dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan: JSMA (Jurnal Sains Manajemen Dan Akuntansi), 10(1), 21–39.

Wati, T. K., Sriyanto, S., & Khaerunnisa, E. (2018). Pengaruh Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Kebijakan Hutang Sebagai Variabel Intervening Pada Perusahaan Sub Sektor Industri Barang Konsumsi Periode 2011-2016. Sains: Jurnal Manajemen Dan Bisnis, 11(1), Article 1. https://doi.org/10.35448/jmb.v11i1.4319

Wijaya, H., Tania, D., & Cahyadi, H. (2021). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Nilai Perusahaan. Jurnal Bina Akuntansi, 8(2), 109–121. https://doi.org/10.52859/jba.v8i2.148

Winarso, E., & Hadian, N. (2017). Faktor yang Menentukan Investor dalam Pengambilan Keputusan Pembelian Saham Sektor Industri Farmasi (Studi Kasus terhadap Industri Farmasi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2013-2016). Profesionalisme Akuntan Menuju Sustainable Business Practice, 278–289.

Yuniastri, N. P. A., Endiana, I. D. M., & Kumalasari, P. D. (2021). Pengaruh Profitabilitas, Kebijakan Dividen, Keputusan Investasi, Struktur Modal Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2017-2019. KARMA (Karya Riset Mahasiswa Akuntansi), 1(1), Article 1. http://e-journal.unmas.ac.id/index.php/karma/article/view/1615

Zuhroh, I. (2019). The Effects of Liquidity, Firm Size, and Profitability on the Firm Value with Mediating Leverage. KnE Social Sciences, 203–230. https://doi.org/10.18502/ kss.v3i13.4206