Manajemen Pembiayaan Sekolah Yayasan yang Dinaungi Perusahaan Evaluasi Model CIPP

Authors

  • Puji Sukur Universitas Mulawarman Samarinda
  • Mahesa Nur Iman Rudinah
  • Widyatmike Gede Mulawarman

DOI:

https://doi.org/10.26740/jdmp.v6n2.p161-168

Abstract

Jumlah sekolah di Indonesia terus meningkat, meskipun masih didominasi sekolah negeri, tetapi fenomena sekolah yang dinaungi perusahaan terus meningkat. Tujuan penelitian ini adalah mendeskripsikan manajemen pembiayaan sekolah yang dinaungi perusahaan dengan mengamati kebijakan anggaran sekolah. Jenis penelitian kualitatif dengan menerapkan observasi, wawancara dan dokumentasi saat penyediaan data. Hasil penelitian menunjukkan (1) Perencanaan pembiayaan pendidikan di sekolah yayasan yang dinaungi perusahaan disusun berdsarkan arahan dari perusahaan dan juknis dari pemerintah; (2) Penggunaan pembiayaan pendidikan dilaksanakan penuh tanggung jawab dan sesuai dengan aturan yang berlaku; (3) Sistem pengawasan pembiayaan sekolah tidak hanya dilakukan oleh kepala sekolah, tetapi juga dilaksanakan oleh kepala bagian keuangan yayasan serta auditor eksternal perusahaan; (4) Perencanaan, penggunaan, dan pengawasan pembiayaan SMA Yayasan yang dinaungi perusahaan melibatkan seluruh warga sekolah

Downloads

Published

2022-10-23

How to Cite

Sukur, P., Rudinah, M. N. I. ., & Mulawarman , W. G. . (2022). Manajemen Pembiayaan Sekolah Yayasan yang Dinaungi Perusahaan Evaluasi Model CIPP. JDMP (Jurnal Dinamika Manajemen Pendidikan), 6(2), 161–168. https://doi.org/10.26740/jdmp.v6n2.p161-168
Abstract views: 338 , PDF Downloads: 554