Perencanaan Preventive Maintenance Schedule Permesinan Turning Di Bengkel SMKX Surabaya Dengan Sheet From Terstruktur

Authors

  • Shaid Khanafi Universitas Negeri Surabaya
  • Firman Yasa Utama Universitas Negeri Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.26740/inajet.v3n2.p76-85

Keywords:

From Sheet, Mesin Bubut, Perawatan Rutin, Penjadwaalan Perawatan

Abstract

SMK X merupakan salah satu sekolah menengah kejuruan yang berada di Surabaya, SMK X memiliki enam kompetensi keahlian salah satunya adalah Teknik Pemesinan, mesin bubut merupakan salah satu fasilitas di bengkel Teknik Pemesianan, terdapat mesin bubut yang bekerja kurang baik bahkan ada mesin yang tidak bisa digunakan sama sekali. Kondisi ini menyebabkan sedikit terganggunya proses belajar mengajar di SMK X. Tujuan dari penelitian ini untuk merancang jadwal perawatan yang sesuai dengan kondisi di SMK X. Metode Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif survei. Teknik pengumpulan data dari penelitian ini menggunakan observasi, dan dokumen. Dari hasil pengolahan data menggunakan analisis deskriptif kualitatif didapatkan jadwalan perawatan mesin bubut yang dibagi menjadi 6 waktu yaitu: perawatan pencegahan harian, perawatan pencegahan per-2 minggu, perawatan pencegahan per-1 bulan, perawatan pencegahan per-3 bulan dan perawatan pencegahan per-1 tahun. Selain jadwal perawatan juga terdapat From sheet yang digunakan untuk memudahkan teknisi sesuai dengan jadwal perawatan yang telah disusun sebelumnya.

References

Hartanto, Aris Budi., 2017. Analisis Pengoptimalan Perencanaan Maintenance Mesin Produksi Ready Mix Concrate Menggunakan Metode Markov Chain. Yogyakarta: PPs Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga.

Manesi, Damianus. 2015. Penerapan Preventive Maintenance untuk Meningkatkan Kinerja Fasilitas Praktik Laboratorium Prodi Pendidikan Teknik Mesin Undana. Teknologi, FST Undana. Vol. 3 No. 4, pp. 9-17.

Mulyanto, Eko. 2017. Pengelolaan Bengkel Teknik Mekatronika Di SMK. Manajemen Pendidikan. Vol. 12 No. 1, pp. 48-59.

Rahmawati, Yulinda., 2014. Pengelolahan Bengkel Kerja Di SMK Pangudi Luhur Muntilan. Yogyakarta: PPs Universitas Negeri Yogyakarta Sugiyono. 2013. Metode penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sukardi, Th & Wijanarka, Bernardus Sentot. 2012. Teori Dasar dan Praktik Perawatan. Yogyakarta: Ditjen Dikdasmen.

Sulitya, Wahyu. 2013. Perencanaan Perawatan Dan Perbaikan Alat Peraga Perawatan Instalasi Pompa Jenis Pompa Sentrifugal-Kapasitas 30 L/Min. Jurnal Teknik Mesin, Vol.2 No.1, pp. 67- 8. Sanjaya, Rangga., 2010 Pemberdayaan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Melalui SSM ISO 9001:2000. Surakarta: PPs Universitas Sebelas Maret.

Sastal, Angga Zeptiawan, Yuspian Gunawan dan Budiman Sudia. 2018. Pengaruh Kecepatan Potong Terhadap Perubahan Temperatur Pahat dan Keausan Pahat Bubut Pada Proses Pembubutan Baja Karbon Sedang. Ilmiah Mahasiswa Teknik Mesin. Vol. 3 No. 1, pp. 1-1.

Utama, Firman Yasa. 2017. Perawatan Mesin (Mesin-Mesin Perkakas). Surabaya: JTM.

Downloads

Published

2021-04-01

Issue

Section

Articles
Abstract views: 443 , PDF Downloads: 912