Teknologi Pengembangan Digital dalam Mengembangkan Komposisi dan Aransemen Pada Musik Menggunakan Software Cubase

Main Article Content

Yunanto Tri Laksono

Abstract

Musik adalah salah satu komponen yang berperan penting dalam berkembanganya salah satu bidang disiplin ilmu yang ada dalam intisari kehidupan. Merupakan salah satu produk kebudayaan yang berkembang dalam satu masa ke masa, menjadikan musik menjadi salah satu bidang ilmu yang sejajar dengan disiplin ilmu yang lain. Memingat hal ini ditandai dengan banyaknya peminat dan berkembangnya musik dari konsep musik analog atau manual berkembang dengan munculnya metodologi digital sistem. Dengan munculnya perkembangan ini maka pengembangan ditandai pula dengan berkembangnya perangkat pendukung dalam mengembangkan komposisi ataupun aransemen. Salah satu perangkat yang turut serta mengembangkan kompetensi adalah software. Software merupakan perangkat lunak yang digunakan oleh usernya dalam mempermudah penggunaanya dalam media apapun baik desain ataupun musik. Cubase muncul sebagai salah satu perangkat berbentuk software yang digunakan untuk membuat music scoring ataupun music dubbing yang lebih fleksibel sehingga dapat mempermudah dalam menciptakan aransemen ataupun komposisi baru.

Kata kunci: Musik, Cubase Software, Komposisi dan Aransemen

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Laksono, Y. T. (2018). Teknologi Pengembangan Digital dalam Mengembangkan Komposisi dan Aransemen Pada Musik Menggunakan Software Cubase. Virtuoso: Jurnal Pengkajian Dan Penciptaan Musik, 1(1), 30–33. https://doi.org/10.26740/vt.v1n1.p30-33
Section
Articles

References

Banoe, Pono. (2003). Kamus Musik. Cetakan ke 1. Yogyakarta: PT. Kanisius.

Jamalus. 1998. Panduan Pengajaran Buku Pengajaran Musik Melalui Pengalaman Musik. Proyek Pengembangan Lembaga Pendidikan. Jakarta.

Daulay, Melwin Syahfrizal. 2007. Mengenal Hardware-Software dan Pengelolaan Instalasi Komputer. Yogyakarta: Andi

Kirk, J. & Miller, M.L., 1986. Reliability and Validity In Qualitative Research, Beverly Hills, CA, Sage Publications.

Bogdan, Robert dan Taylor, Pengantar Metode Penelitian Kualitatif, Terjemahan Oleh Arief Rurchan, (Surabaya: Usaha Nasional, 1992).

www.stevesmith-production.com

www.hog-pictures.com