Bentuk Lagu Dan Ambitus Nada Pada Orkestrasi Mars Unesa
Main Article Content
Abstract
Perguruan Tinggi di Indonesia mempunyai karakter berbeda-beda yang unggul diberbagai bidang, salah satu yang memberikan icon tersebut adalah lagu mars dalam sebuah lembaga pendidikan tinggi. Lagu mars mempunyai ringkasan makna yang mencerminkan suatu lembaga, baik internal maupun eksternal. Tidak hanya pada Perguruan Tinggi saja, lembaga-lembaga lainnya, seperti Sekolah negeri maupun swasta, Korpi, Koperasi, Dharma Wanita, dan juga Golongan/Partai sampai perusahasan maupun yang lain juga mempunyai lagu mars. Hal tersebut membuktikan bahwa mars sangat memberikan konstribusi terhadap suatu lembaga maju yang memiliki kualitas dan dorongan peningkatan ke masa depan. Penelitian ini memberikan alternative dalam menganalisis sebuah lagu mars. Metode yang digunakan yaitu Ilmu Bentuk Analisis Musik. artikel ini memaparkan hasil analisis bentuk lagu dan ambitus nada pada orkestrasi Mars Unesa.
Kata kunci: Orkestrasi, Bentuk Lagu, Lagu Mars
Downloads
Article Details
The copyright of the received article once accepted for publication shall be assigned to the journal as the publisher of the journal. The intended copyright includes the right to publish the article in various forms (including reprints). The journal maintains the publishing rights to the published articles.
References
Banoe, Pono. 2003. Pengantar Pengetahuan Harmoni. Yogyakarta: Kanisius
Copland, Aaron. 1939. What to Listen for in Music. MCGraw-Hill Book Company: USA.
Isfanhari, Musafir dan Nugroho, Widyo. Pengetahuan Dasar Musik. Surabaya : Dinas P dan K Propinsi Daerah Tingkat I Jawa Timur
Kusumawati, Heny. 2008. Orkestrasi.Yogyakarta; PHKI
Moleong J, Rexy. 2010. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja ROSDA
Ngurah, Budi.1988. Orkestrasi, Yogyakarta: Institut Seni Indonesia press
Nettle Bruno.1984. Theory and Method in Ethnomusikology. London: The Free Press of Glencoe-Macmillan Limited
Prier, Karl-Edmund. 1991. Ilmu Bentuk Musik. Yogyakarta: Pusat Musik Liturgi
Prier, Karl-Edmund. 2009. Ilmu Harmoni-Edisi Baru. Yogyakarta: Pusat Musik Liturgi
Prier, Karl-Edmund. 2011. Kamus Musik. Yogyakarta: Pusat Musik Liturgi
Percy A. Scholes. 1938. Arrangement or Transcription, Tenth Edition, Oxford. London: University Press
Siegmeister, Elle. 1965. A workbook for Harmony and Melody, Vol.1. Wadsworth Publishing Company.
Sugiyono, 2013, Metodelogi Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D. (Bandung: ALFABETA)