The PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS WEBSITE PADA EKSTRAKURIKULER TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI DI SMP MUHAMMADIYAH TANJUNG SELOR

Penulis

  • Sahid Setiawan Aci Universitas Muhammadiyah Malang
  • Iis Siti Aisyah Universitas Muhammadiyah Malang
  • Lud Waluyo Universitas Muhammadiyah Malang

Kata Kunci:

Media pembelajaran berbasis website untuk kegiatan ekstrakurikuler TIK, Model ADDIE, Inovasi pembelajaran digital

Abstrak

Penelitian ini bertujuan mengembangkan media pembelajaran berbasis website yang valid, praktis, dan efektif untuk mendukung kegiatan ekstrakurikuler Teknologi Informasi dan Komunikasi di SMP Muhammadiyah Tanjung Selor. Penelitian menggunakan metode Research and Development dengan model ADDIE (Analyze, Design, Development, Implementation, Evaluation) dan teknik purposive sampling melibatkan 25 siswa peserta ekstrakurikuler TIK. Pengumpulan data dilakukan melalui angket, observasi, wawancara, dan studi literatur, sedangkan analisis data menggunakan teknik deskriptif kualitatif dan statistik deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa media pembelajaran berbasis website yang dikembangkan memperoleh skor validasi ahli materi sebesar 77% (kategori Baik) dan skor validasi ahli media sebesar 80% (kategori Sangat Baik), menunjukkan kriteria valid. Respon siswa pada saat implementasi menunjukkan tanggapan positif dengan rerata persentase sebesar 92,7% pada pertemuan pertama, 81,6% pada pertemuan kedua, dan 85,3% pada pertemuan ketiga yang semuanya berkategori Sangat Baik. Tanggapan guru mencapai 90% (kategori Sangat Baik), mengkonfirmasi kepraktisan media. Keefektifan terbukti melalui peningkatan signifikan hasil pre-test dan post-test yang menunjukkan peningkatan pemahaman siswa terhadap konsep TIK, identifikasi perangkat keras-lunak, aplikasi pengolah kata, dan desain digital menggunakan Canva.

Referensi

Amin, S., Sari, D. I., & Liesdiani, M. (2022). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis

Website Menggunakan Pendekatan Problem-Solving pada Materi SPLTV Kelas X. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 6(2), 1962–1977. https://doi.org/10.31004/cendekia.v6i2.1432

Darman. (2020). Media Pembelajaran Berbasi Web Dengan Menggunakan Microsoft Expression

Web Pada Mata Pelajaran IPA Terpadu Di SMP Negeri 2 Konawe Selatan. In Kendari: Universitas Muhammadiyah Kendari.

Dhawan, S. (2020). Online Learning: A Panacea in the Time of COVID-19 Crisis. Journal of Educational Technology Systems, 49(1), 5–22. https://doi.org/10.1177/0047239520934018 Educhannel. (2020). Fungsi dan Manfaat Pembelajaran Berbasis Website. Retrieved from EduChannel Indonesia. Retrieved from https://educhannel.id/artikel/umum/fungsi-dan-manfaat-pembelajaran-berbasis-web.html

Fikri, H., & Madonna, A. S. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Multimedia

Interaktif. In Penerbit Samudra Biru (Anggota. Karyati, A. (2023). Efektivitas Penggunaan Website Pembelajaran Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa. AKSARA: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal, 9(3), 1665–1674.

Larisu, Z., Irwansyah, R., & Djuhardi, L. (2022). The Role of Film as an Alternative Media in

the Learning Process. 4(1).

Mannan, A., Wulandari, S., Romadhoni, A., & Fitriyah, E. (2023). Peran media pembelajaran

audio visual dalam meningkatkan minat belajar siswa pada mata pelajaran PAI. Rabbani:

Jurnal Pendidikan Agama Islam, 4(1), 1–18. https://doi.org/htts://doi.org/10.19105/rjpai.v4i1.7580

Meduri, N. R. H., Firdaus, R., & Fitriawan, H. (2022). Efektifitas Aplikasi Website Dalam

Pembelajaran Untuk Meningkatkan Minat Belajar Peserta Didik. Akademika : Jurnal

Teknologi Pendidikan, 11(2), 283–294. https://doi.org/10.34005/akademika.v11i02.2272

Meiliyanthi, I., Firdaus, F., & Purnamawati. (2022). Pentingnya Penerapan Pembelajaran

Berbasis Web Pada Wawasan Pendidikan Kejuruan. EDUTECH : Jurnal Inovasi

Pendidikan Berbantuan Teknologi, 2(2), 150–157. https://doi.org/10.51878/edutech.v2i2.1207

Novitasari, Y. S., Adrian, Q. J., & Kurnia, W. (2021). Rancang Bangun Sistem Informasi Media

Pembelajaran Berbasis Website. Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi (JTSI), 2(3),

136–147. Retrieved from http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/JTSI

Nusa. (2020). Reserarch & Development (Penekitian Dan Pengembangan) Suatu Pengantar. In Jakarta: Rajawali Pers.

Rahmawati, D. (2022). Student-Centered Learning in the Digital Age. Advances in Educational

Research.

Riadi, M. (2022). Model Pembelajaran ADDIE. Retrieved from Kajian Pustaka. Retrieved from https://www.kajianpustaka.com/2022/08/model-pembelajaran-addie.html

Rijal, A. S., & Jaya, R. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Web Untuk

Meningkatkan Kreativitas Guru. Jurnal IDEAS Pendidikan, Sosial, Dan Budaya, 6(1),

81–96.

Rusdi, M. (2020). Penelitian Desain dan Pengembangan Kependidikan (Konsep, Prosedur dan

Sintesis Pengetahuan Baru). In Depok: PT Raja Grafindo Persada.

Rusman, Kurniawan, D., & Riyana, C. (2020). Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Saputra, V. H., & Febriyanto, E. (2020). Media Pembelajaran Berbasis Multimedia Untuk Anak

Tuna Grahita. Mathema Jurnal Pendidikan Matematika, 1(1), 15–23.

Shilviana, K., & Hamami, T. (2020). Pengembangan Kegiatan Kokurikuler dan Ekstrakurikuler.

Palapa : Jurnal Studi Keislaman Dan Ilmu Pendidikan, 8(1), 159–177. https://doi.org/10.36088/palapa.v8i1.705

Unduhan

Diterbitkan

2025-10-30

Cara Mengutip

Aci, S. S., Aisyah, I. S., & Waluyo, L. (2025). The PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS WEBSITE PADA EKSTRAKURIKULER TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI DI SMP MUHAMMADIYAH TANJUNG SELOR. Educational Technology Journal, 5(2), 36–47. Diambil dari https://journal.unesa.ac.id/index.php/etj/article/view/42350
Abstract views: 5 , PDF Downloads: 1