Pengujian Kualitas Laporan Keuangan dengan Kompetensi Sumber Daya Manusia sebagai Variabel Pemoderasi

Authors

  • Arini Syafaah Jurusan Akuntansi, Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Semarang
  • Niswah Baroroh Jurusan Akuntansi, Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Semarang

DOI:

https://doi.org/10.26740/akunesa.v11n2.p205-216

Keywords:

Good Governance, Kompetensi SDM, Kualitas Laporan Keuangan, Standar akuntansi pemerintahan, Sistem Pengendalian Internal

Abstract

Laporan keuangan setiap tahunnya direview oleh Badan Pengawas Keuangan (BPK). BPK dalam melaksanakan pemeriksaan atas laporan keuangan masih menemukan banyak fenomena laporan keuangan yang tidak menyajikan data sesuai dengan peraturan dan masih banyak penyimpangan. Pada tahun 2019, BPK mengungkapkan 6.160 temuan dengan 10.499 isu, sedangkan pada 2020 BPK mengungkapkan 6.809 temuan dengan 11.662 isu. Data primer digunakan dalam penelitian ini yang dikumpulkan dengan metode survei dengan menyebarkan kuesioner. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini yakni pegawai di bidang akuntansi dan keuangan yang berjumlah 230 orang di lingkungan Pemerintah Daerah Kabupaten Tegal. Pemilihan sampel dilakukan secara random sampling, sehingga diperoleh 89 pegawai akuntansi/keuangan sebagai sampel penelitian. Penelitian ini merupakan persepsi pegawai yang bekerja di bidang akuntansi/keuangan dengan perwakilan dari beberapa OPD. Riset ini menghasilkan SAP, efektivitas SPI, dan good governance berpengaruh positif terhadap kualitas laporan keuangan. Kompetensi SDM mampu memperkuat hubungan good governance terhadap kualitas laporan keuangan, namun tidak mampu memperkuat pengaruh SAP dan efektivitas SPI terhadap kualitas laporan keuangan.

Author Biography

Niswah Baroroh, Jurusan Akuntansi, Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Semarang

Jurusan Akuntansi, Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Semarang

References

Abdilah, W., & Hartono, J. (2015). Alternatif Structural Equation Modeling (SEM) dalam Penelitian Bisnis.

Agustiningtyas, V. E., Tyasari, I., & Yogivaria, D. W. (2020). Pengaruh Good Governance, Sistem Pengendalian Intern Pemerintah, Kompetensi Sumber Daya Manusia Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (Lkpd) Pada Opd Kota Malang. Jurnal Riset Mahasiswa Akuntansi, 8(1), 1–14. https://doi.org/10.21067/jrma.v8i1.4458

Ardianti, E. P. (2018). Pengaruh Penerapan Good Governance, Sistem Akuntansi Keuangan Daerah, Dan Pemanfaatan Teknologi Informasi Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (Studi Kasus Pada Skpd Kabupaten Gunungkidul). Jurnal Ekobis Dewantara, 1(2), 54–69.

Aryanti, N., & Wahyuningrum, I. F. S. (2019). Pengaruh Good Governance, Kompetensi SDM, Sistem Pengendalian Internal dan Budaya Organisasi terhadap Kualitas Laporan Keuangan. Gastronomía Ecuatoriana y Turismo Local., 1–18.

Arza, O., Syafitri, Y., & Meyla, D. N. (2021). Pengaruh Sumber Daya Manusia, Penerapan Standar Akuntansi Pemerintahan, dan Sistem Informasi Akuntansi terhadap Kualitas Laporan Keuangan pada Pemerintah Kota Padang Panjang. Pareso Jurnal, 3(3), 519–542.

Aswar, K., Wiguna, M., Hariyani, E., & Ermawati, E. (2021). Quality of Financial Statements in Indonesian Local Governments: An Empirical Investigation. Journal of Asian Finance, Economics and Business, 8(6), 993–999. https://doi.org/10.13106/jafeb.2021.vol8.no6.0993

BPK RI. (2020). Ikhtisar Hasil Pemeriksaan Semester I Tahun 2020.

BPK RI. (2021). Ikhtisar Hasil Pemeriksaan Semester I Tahun 2021.

BPKAD. (2022). Transparansi Pengelolaan Anggaran Daerah Pemerintah Kabupaten Tegal. Keuangan Daerah Kab Tegal. https://keuangandaerah.tegalkab.go.id/

Defitri, S. Y. (2018). Pengaruh Pengelolaan Keuangan Daerah dan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah. Jurnal Benefita, 3(1), 64–75. https://doi.org/10.22216/jbe.v3i1.2376

Dewi, N. F., Azam, F., & Yusoff, S. K. M. (2019). Factors Influencing the Information Quality of Local Government Financial Statement and Financial Accountability. Management Science Letters, 9(9), 1373–1384. https://doi.org/10.5267/j.msl.2019.5.013

Dewi, R., & Hoesada, J. (2020). The Effect Of Government Accounting Standards, Internal Control Systems, Competence Of Human Resources, And Use Of Information Technology On Quality Of Financial Statements. International Journal of Innovative Research and Advanced Studies, 7(1), 4–10. https://doi.org/10.35310/jass.v1i02.243

Donaldson, L., & Davis, J. H. (1991). Stewardship Theory or Agency Theory: CEO Governance and Shareholder Returns. Australian Journal of Management, 16(1), 49–64. https://doi.org/10.1177/031289629101600103

Farikhoh, I., & Kusmuriyanto. (2019). Peran Sistem Pengendalian Intern dalam Memoderasi Faktor yang Mempengaruhi Kualitas Informasi Keuangan Pemerintah. Economic Education Analysis Journal (EEAJ), 2(1), 1–18.

Ghozali, I. (2014). Structural Equation Modeling: Metode Alternatif Dengan Partial Least Squares (PLS) Dilengkapi Software Smart PLS 3.0. Xlstat 2014 dan WarPLS 4.0 (Edisi 4). Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Handayani, F., Erlina, & Rini, E. S. (2019). Factors That Affect The Quality of The Government’s Financial Statements In Medan. International Journal of Public Budgeting, Accounting and Finance, 3(1), 139–152.

Hendri, & Amelia, S. (2019). The Influence of Human Resources, and Internal Control on the Quality of Financial Statement: Accounting Information System as a Moderating Role. International Journal of Management, Accounting and Economics, 6(10), 761–769. www.ijmae.com

Husna, N., Rasyidin, M., & Zairinah, A. (2017). Pengaruh Sistem Pengendalian Internal Pemerintah terhadap Kualitas Laporan Keuangan pada Pemerintah Kabupaten Aceh Utara. Jurnal Akuntansi Dan Pembangunan, 3(2), 107–114. http://e-jurnalstielhokseumawe.com/ojs3/index.php/jaktabangun/article/view/31

Ikriyati, T., & Aprila, N. (2019). Pengaruh Penerapan Standar Akuntansi Pemerintah, Implementasi Sistem Informasi Manajemen Daerah, dan Sistem Pengendalian Internal Pemerintah terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten Seluma. Jurnal Akuntansi, 9(2), 131–140. https://doi.org/10.33369/j.akuntansi.9.2.131-140

Jannah, M. (2016). Kompetensi Sumber Daya Manusia, Pemahaman Standar Akuntansi Pemerintahan, Sistem Pengendalian Internal dan Peran Sarana Prasarana Pendukung terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (Studi Empris pada Instansi Pemerintah Kabupaten Gunung Kidul). In repository.umy.ac.id.

Leatemia, S. Y., & Ely, Y. I. (2021). Pengaruh Efektivitas SIA dan SPI Terhadap Kualitas LKPD Dimoderasi Oleh Kualitas SDM. Jurnal SOSOQ, 9(1), 1–12.

Maramis, M. M., Morasa, J., & Wokas, H. R. N. (2018). Pengaruh Penerapan Good Governance dan Sistem Akuntansi Keuangan terhadap Kualitas Laporan Keuangan pada Pemerintah Kota Manado. Jurnal Riset Akuntansi Going Concern, 13(3), 563–570. https://doi.org/10.32400/gc.13.03.20685.2018

Philadhelphia, I. S., Suryaningsum, S., & Sriyono. (2020). Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia, Standar Akuntansi Pemerintah, Good Governance, dan Sistem Pengendalian Internal terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah. J-ISCAN: Journal of Islamic Accounting Research, 2(1), 17–35. https://doi.org/10.52490/j-iscan.v2i1.777

Pramita, I. I. G. A. A., & Dharma, S. I. D. G. (2018). Effect of Application of Good Governance, Government Accounting Standards and Apparatus on Quality of Financial Statements. Russian Journal of Agricultural and Socio-Economic Sciences, 6(78), 355–362.

Radartegal.com. (2021). Selamat! Pemkab Tegal Meraih Opini WTP dari BPK yang ke Lima. Www.Radartegal.Com. https://radartegal.com/selamat-pemkab-tegal-meraih-opini-wtp-dari-bpk-yang-ke-lima.16597.html

Redaksi. (2018). Dapat Opini WTP, Bukan Jaminan Bebas Penyimpangan. Www.Radarbanten.Com. https://www.radarbanten.co.id/dapat-opini-wtp-bukan-jaminan-bebas-penyimpangan/

Septarini, D. F., & Papilaya, F. (2016). Interaksi Komitmen Organisasi terhadap Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah. Jurnal Ilmu Ekonomi & Sosial, 7(2), 100–116. https://doi.org/10.35724/jies.v7i2.506

Sholohah, S. A., Sulistyawati, A. I., & Santoso, A. (2019). Kualitas laporan keuangan dan faktor-faktor yang mempengaruhinya. Indonesia Accounting Journal, 1(2), 45–56. https://doi.org/10.32400/iaj.26622

Stirilita, F. A., & Andayani. (2021). Pengaruh Penerapan Standar Akuntansi Pemerintah dan Good Governance terhadap Kualitas Laporan Keuangan. Jurnal Ilmu Dan Riset Akuntansi, 10(11), 1–16. http://jurnalmahasiswa.stiesia.ac.id/index.php/jira/article/view/4363/4374

Sumaryati, A., Novitasari, E. P., & Machmuddah, Z. (2020). Accounting Information System, Internal Control System, Human Resource Competency and Quality of Local Government Financial Statements in Indonesia. The Journal of Asian Finance, Economics and Business, 7(10), 795–802. https://doi.org/10.13106/jafeb.2020.vol7.n10.795

Widya, P. (2017). Analisis Penerapan Sistem Pengendalian Intern (Studi Kasus: Pemerintah Kabupaten Bungo). Jurnal Ekonomi STIE Haji Agus Salim Bukittinggi, 12(2), 82–103.

Yaya, R., & Pawestri, D. C. N. (2020). The Quality of Local Government Financial Statement and Its Determinant Factors. Advances in Economics, Business and Management Research, 176(ICoSIAMS 2020), 291–297. https://doi.org/10.2991/aer.k.210121.040

Downloads

Published

2023-01-04

How to Cite

Syafaah, A., & Baroroh, N. (2023). Pengujian Kualitas Laporan Keuangan dengan Kompetensi Sumber Daya Manusia sebagai Variabel Pemoderasi. Jurnal Akuntansi AKUNESA, 11(2), 205–216. https://doi.org/10.26740/akunesa.v11n2.p205-216
Abstract views: 280 , PDF Downloads: 327