Pengaruh Formalisasi Pengembangan, Keterlibatan Pemakai SIA, Kemampuan Personal Dan Dukungan Manajemen Puncak Terhadap Kinerja SIA

Authors

  • Raden Ajeng Dhea Nur Safitri Diponegoro Jurusan Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Hayam Wuruk Perbanas Surabaya
  • Romi Ilham Jurusan Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Hayam Wuruk Perbanas Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.26740/akunesa.v11n2.p138-147

Keywords:

Formalisasi Pengembangan Sistem, Keterlibatan Pemakai SIA, Kemampuan Teknik Personal, Dukungan Manajemen PuncaK, Kinerja Sistem Informasi Akuntansi

Abstract

Kinerja sistem informasi akuntansi memperlihatkan keberhasilan sistem bisa dilihat dari segi pemakai yang diukur atas kepuasan pemakai sistem informasi akuntansi, namun kinerja sistem informasi ini masih sering terjadi masalah baik berupa kejahatan skimming maupun kejahatan phising. Penelitan ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh formalisasi pengembangan sistem, keterlibatan pemakai SIA, kemampuan teknik personal, dan dukungan manajemen puncak terhadap kinerja sistem infotmasi akuntansi. Pengambilan data melalui kuesioner termasuk jenis data primer dengan pendekatan kuantitatif diikuti sampel sebanyak 102 responden pada Bank BCA Wilayah Sidoarjo. Teknik analisis data menggunakan SEM-PLS dengan WarpPLS Version 7.0. Hasil analisis deskriptif menunjukkan mayoritas perempuan dengan masa kerja lebih dari satu tahun dan dibagian front office. Hasil pengujian hipotesis menunjukkan bahwa formalisasi pengembangan sistem dan dukungan manajemen puncak perngaruh terhadap kinerja sistem informasi akuntansi. Berikutnya untuk ketelibatan pemakai SIA dan kemampuan teknik personal tidak berpengaruh terhadap kinerja sistem informasi akuntansi.

References

Bestari, Novina Putri. 2022. “Kejahatan Skimming Incar Pengguna ATM.” (www.cbncindonesia.com, 28 March 2022).

Dana, I. Putu Scyangga, A. A. .. Erna Trisnadewi, and I. .. Made Putra Manuaba. 2020. “Jurnal Riset Akuntansi Warmadewa Terhadap Kinerja Sistem Informasi Akuntansi Pada Perusahaan Prudential Di Kota Denpasar.” 1(3):1–5.

Gultom, Maria Risma, Elviza Diana, and Pedi Riswandi. 2020. “Pengaruh Kompetensi Karyawan Dan Kemampuan Teknis Personal Terhadap Kinerja Sistem Informasi Akuntansi Komputerisasi PT. Pelabuhan Indonesia II (Persero) Cabang Bengkulu.” Jurnal Akuntansi Unihaz:JAZ 3(2):196–209.

Khaidir, and Neri Susanti. 2015. “Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Sistem Informasi Akuntansi Pada Bank Rakyat Indonesia Kantor Cabang Bengkulu.” Jupiis: Jurnal Pendidikan Ilmu-Ilmu Sosial 10(2):1–11.

Kharisma, Ida Ayu Mira, and Gede Juliarsa. 2017. “Pengaruh Keterlibatan Pemakai, Kemampuan Pemakai, Pelatihan Dan Pendidikan Pemakai Terhadap Kinerja Sistem Informasi Akuntansi.” E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana 19.3.

Krisnawati, Ni Putu Ayu, and I. Wayan Suartana. 2017. “Pengaruh Kompetensi Karyawan, Motivasi Kerja, Komitmen Organisasi, Kemampuan Teknik Personal Terhadap Kinerja Sistem Informasi Akuntansi.” E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana 21(3):2539–66.

Maryani, Tevi. 2020. “Pengaruh Partisipasi Pemakai Sistem Informasi, Kemampuan Pemakai Sistem Informasi, Ukuran Organisasi, Program Pelatihan Dan Pendidikan Terhadap Kinerja Sistem Informasi Akuntansi.” Prisma (Platform Riset Mahasiswa Akuntansi) 1(1):36–46.

Nurhidayah, Siska, Yulita Zanaria, and Suyanto Suyanto. 2021. “Pengaruh Pendidikan Dan Pelatihan, Kemampuan Teknik Personal Dan Keterlibatan Pemakai Terhadap Kinerja Sistem Informasi Akuntansi (Studi Kasus Di Universitas Muhammadiyah Metro).” 2(2).

Prabowo, Galang Rahadian, Amir Mahmud, and Henny Murtini. 2014. “Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Sistem Informasi Akuntansi (Studi Kasus Pada Lingkungan Pemerintah Kabupaten Temanggung).” Accounting Analysis Journal 3(1):9–17.

Praptiningsih, Danang Mintoyuwono, and Wianda Bias Intan Sepvie. 2019. “Kemampuan Teknik Personal Sistem Informasi, Ukuran Organisasi, Keterlibatan Pemakai Dalam Sistem Terhadap Kinerja Sistem Informasi Akuntansi.” JIAFE (Jurnal Ilmiah Akuntansi Fakultas Ekonomi) 5(2):175–84.

Pratiwi, Ni Putu Pingka, I. Ketut Sunarwijaya, and Made Santana Putra Adiyandnya. 2021. “Kinerja Sistem Informasi Akuntansi Dan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi.” Jurnal Kharisma 3(1):403–12.

Ramadhan, Muhammad Kurniawan, and Suzhari. 2021. “Pengaruh Formalisasi Pengembangan Sistem, Kapabilitas Teknik Personal, Dan Keterlibatan Pemakai Dalam Pengembangan Sia Terhadap Kinerja Sia Berbasis Komputer Pada Perbankan Di Banda Aceh.” Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Akuntansi (JIMEKA) 6(2):270–78.

Tiara, Siti, and Raida Fuadi. 2018. “Pengaruh Keterlibatan Pemakai, Kemampuan Teknik Personal, Dan Pelatihan Terhadap Kinerja Sistem Informasi Akuntansi (Studi Pada Perbankan Syariah Di Banda Aceh).” Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Akunansi (JIMEKA) 3(4):703–11.

Unayah, Enah. 2020. “Pengaruh Pengawasan Internal, Kemampuan Teknik Personal, Program Pendidikan Dan Pelatihan Terhadap Kinerja Sistem Informasi Akuntansi (Studi Kasus Pada Kantor Kementerian Agama Kab/Kota Di Propinsi Banten).” 05(01):57–72.

Utami, Shendy Cahyaning, Dewi Saptantinah Puji Astuti, and Muhammad Rofiq Sunarko. 2016. “Pengaruh Kemampuan Pengguna Sistem Informasi, Keterlibatan Pengguna, Dan Dukungan Manajemen Puncak Terhadap Kinerja Sistem Informasi Akuntansi Pada Pt Btpn Area Surakarta.” Jurnal Akuntansi Dan Sistem Teknologi Informasi Vol. 12 No. 2 Juni 2016: 208 – 220 12(2):208–20.

Yasa, I. Ketut Oka, I. Putu Mega Juli Semara Putra, and Ni Putu Lisa Ernawatiningsih. 2020. “Sistem Informasi Akuntansi Pada Perusahaan Daerah Air Minum ( Pdam ) Di Kabupaten Klungkung.” Jurnal Kharisma 2(3):49–68.

Zulaeha, Sitti, and Ayu Puspita Sari. 2020. “Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Sistem Informasi Akuntansi Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Sistem Informasi Akuntansi.” Jurnal Ilmu Akuntansi 2(2):98–104.

Downloads

Published

2023-02-10

How to Cite

Diponegoro, R. A. D. N. S., & Ilham, R. . (2023). Pengaruh Formalisasi Pengembangan, Keterlibatan Pemakai SIA, Kemampuan Personal Dan Dukungan Manajemen Puncak Terhadap Kinerja SIA. Jurnal Akuntansi AKUNESA, 11(2), 138–147. https://doi.org/10.26740/akunesa.v11n2.p138-147
Abstract views: 593 , PDF Downloads: 557