Pengaruh Pemilihan Presiden Indonesia 2019 Terhadap Abnormal Return dan Trading Volume Activity Saham Indeks LQ45 di Bursa Efek Indonesia
DOI:
https://doi.org/10.26740/akunesa.v10n3.p34-42Keywords:
Presidential Election, Abnormal Return, Trading Volume ActivityAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji abnormal return dan Trading Volume Activity (TVA) sebelum dan sesudah pemilihan presiden Indonesia 2019. Populasi penelitian ini adalah perusahaan yang tercatat dalam indeks LQ45. Teknik analisis data menggunakan uji beda parametrik Paired sample t-test dan uji beda Wilcoxon Signed Rank test. Hasil penelitian menunjukkan tidak terdapat perbedaan rata-rata abnormal return dan trading volume activity yang signifikan sebelum dan sesudah pemilihan presiden 2019.
Kata Kunci: Pemilihan Presiden; Abnormal Return; Trading Volume ActivityDownloads
Published
How to Cite
Issue
Section

