Makna Simbolis Dadak Merak dalam Reog Ponorogo versi Suryangalam

Authors

  • Ninda Evrilia Devinta UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA
  • Yohan Susilo UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

Abstract

Reyog Ponorogo is an art originating from Ponorogo Regency, East Java. This art has been recognized for its originality by the Indonesian state, in fact it is almost claimed to belong to another country. Everyone knows Reog Ponorogo because of its icon in the form of a giant mask called the Dhadhak peacock, which has a lot of symbolic meaning in it. This study aims to determine the symbolic meaning that has a philosophical nature based on the visual or appearance of Dhadhak Merak Reyog Ponorogo version of Suryangalam. The research method used is descriptive qualitative which can produce and explain the results of the interpretation of dhadhak merak in the Suryangalam version of Reyog Ponorogo through folklore studies. The research object is dhadhak peacock. The research location is in the Nologaten village, Ponorogo district. Data collection techniques using observation techniques, interviews and documentation. The results of this study using folklore show that the symbolic meanings in the sudden peacock are 1) peacock, 2) tiger head, 3) NKRI logo, 4) embroidery ornament, 5) thread or tassel.

Keywords : Symbolic Meaning, Reyog Ponorogo, Symbol Interpretation.

 

ABSTRAK

Reyog Ponorogo merupakan kesenian yang berasal dari Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur. Kesenia n tersebut sudah diakui keorsinilanya oleh negara Indonesia, bahkan hampir di claim milik negara lain. Semua orang mengenal Reog Ponorogo karena icon nya yang berbentuk topeng raksasa yang disebut Dhadhak merak, yang memiliki banyak makna simbolis di dalamnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui makna simbolis yang mempunyai sifat filosofis berdasarkan visual atau tampilan dari Dhadhak Merak Reyog Ponorogo versi Suryangalam. Metodhe penelitian yang digunakan yaitu deskriptif kualitatif yang bisa menghasilkan dan menjelaskan hasil interpretasi dari dhadhak merak dalam reyog ponorogo versi suryangalam melalui kajian folklor. Objek penelitian yaitu dhadhak merak. Tempat penelitian berada di kelurahan Nologaten, kabupaten Ponorogo. Teknik pengumpulan datanya menggunakan teknik observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menggunakan kajian folklor ini menunjukkan bahwa makna simbolis didalam dadak merak yaitu 1) Merak, 2) Kepala macan, 3) Logo NKRI, 4) Ornamen Bordir, 5) Benang atau Rumbai.

Kata Kunci : Makna Simbolis, Reog Ponorogo, Inerpretasi Simbol.

Downloads

Published

2023-07-31
Abstract views: 136 , PDF Downloads: 833